RADARCIREBON.TV- Memilliki asam urat memang sangat tidak mengenakan ya? Bagi kalian yang memiliki asam urat harus menghindari banyak makanan yang mengandung purin.
Bahkan penderita asam urat tidak harus memakan semua sayuran yang sehat; artikel ini membahas beberapa yang boleh dimakan.
Ada informasi bahwa penderita asam urat tinggi harus menjaga pola makan mereka dan memilih makanan yang sesuai karena kristal asam urat akan muncul pada sendi, menyebabkan nyeri yang tajam dan sangat berat.
Baca Juga:Noda Bandel di Jeans? Begini Cara Menyikat yang Benar!Ini Dia Penyebab Warna Jeans Cepat Luntur dan Cara Mengatasinya!
Nih, untuk kalian yang penderita asam urat, sayur-sayuran ini sangat bagus untuk kalian. Yuk simak sampai habis ya!
1. Brokoli
Menurut Healthline, brokoli rendah purin memiliki 70 mg per 100 gram, yang merupakan prekusor penyebab asam urat.
Sayuran ini juga mengandung banyak vitamin C, yang membantu mengurangi serangan asam urat dan melindungi tubuh dari penyakit jangka panjang karena antioksidannya yang tinggi.
2. Tomat
Menurut Lybrate, tomat juga bagus untuk penderita asam urat karena mengandung basa, yang meningkatkan alkalinitas darah saat terkena darah.
3. Sawi
Kabarnya bahwa sawi dan sayuran hijau lainnya dapat mengurangi asam urat. Ini karena sawi mengandung vitamin C yang membantu melarutkan penyakit tersebut.
Nah, itulah ketiga sayuran yang bagus untuk kalian penderita asam urat. Yuk! Selalu jaga kesehatan dan jaga pola makan yang bersih dan tertib.