Puluhan UMKM di Sekitar Situs Suryanegara – Video

Puluhan UMKM di Sekitar Situs Suryanegara
0 Komentar

Sudah beberapa bulan terakhir, masyarakat bisa mengembangkan usaha kecil di sekitar Situs Pangeran Suryanegara. UMKM dapat menggelitik ekonomi yang kini dirasakan oleh para pelaku usaha.

Selama lima bulan terakhir, area Situs Pangeran Suryanegara dipadati oleh usaha mikro kecil menengah (UMKM). Masyarakat sekitar mendapatkan peluang usaha dengan membuka UMKM.

Sebelumnya, area situs tidak seramai saat ini. Namun, karena mulai banyak pengunjung dan kegiatan, hal ini membawa dampak positif terhadap geliat perekonomian warga. Salah satu warga sekitar situs mengaku baru sekitar lima bulan melakukan usaha dan mendapatkan respons yang baik dari masyarakat dan pengunjung. Sehingga, penghasilan dari usahanya dapat menambah perekonomian keluarganya.

Baca Juga:Bantu Masyarakat Penuhi Kebutuhan Di Desa Rawan Pangan – VideoMasyarakat Serbu Gerakan Pangan Murah – Video

Biasanya, pengunjung yang ramai datang ke situs terjadi saat hari besar, maupun haul, serta peringatan hari besar keagamaan.

0 Komentar