5 Rekomendasi Shampo Untuk Rambut Rontok Terbaik Anda.

Foto
Foto/Rekomendasi sampo anti ketombe (gameskuy.com)
0 Komentar

RADARCIREBON.TV-Rambut rontok dapat di sebabkan oleh beberapa penyebab, dari kekurangan gizi, perubahan hormon, masalah kulit kepala, hingga penggunaan produk yang salah.

Selain menjalani pola hidup yang lebih sehat, penggunaan produk perawatan rambut yang sesuai, misalnya sampo, bisa membantu mengatasi kerontokan.

Shampo untuk rambut rontok haruslah memiliki kandungan yang dapat melembapkan dan menutrisi rambut.

Baca Juga:Sering Ketombean Yuk Pakai Sekarang Juga Sampo Antiketombe !Yuk Cobain Rekomendasi Shampo Untuk Menghilangkan Uban Anda !

Hal ini di butuhkan untuk mencegah kerusakan akar dan batang rambut, yakni awal terjadinya kerontokan.

Dan mempercepat pertumbuhan agar rambut segera tumbuh dengan sehat.

Rekomendasi shampo untuk rambut rontok terbaik

1. Zinc Shampoo Hairfall Treatment

Ini adalah rekomendasi sampo untuk rambut rontok sekaligus ketombe. Sampo ini mengandung ekstrak ginseng yang baik untuk rambut rontok.

Selain itu, merek ini mengandung Complex Zinc PTO untuk mengatasi ketombe. Produk ini juga memberikan wangi yang segar pada rambut. Nomor registrasi BPOM: NA18131003646

2. Head & Shoulder Supreme Anti-Hairfall

Head and Shoulders Supreme Anti-Hairfall Shampoo juga bisa mengatasi rontok dan ketombe.

Sampo ini mengandung bahan-bahan alami yang bisa melembapkan batang rambut, seperti ekstrak alpukat dan argan.

Kedua bahan ini di klaim menguatkan rambut agar tidak mudah patah.

Shampo untuk rambut rontok ini juga mengandung ZPT yang bisa mengurangi ketombe dalam 72 jam.

Terakhir, kemampuan melembapkan produk ini membantu mengurangi rambut mengembang.

Nomor registrasi BPOM: NA18221001957

3. Pantene Hair Fall Control Shampoo

Baca Juga:Menjaga Kesehatan Jantung Dengan Mengonsumsi Sayuran Lobak.Tips Membuat Mi Instan Jadi Lebih Sehat Untuk Ibu Hamil.

Produk ini cocok sebagai shampo yang bagus untuk rambut rontok dan kering.

Pantene Hair Fall Control Shampoo di perkaya dengan esens minyak beras yang melembapkan batang rambut kering. Jadi, risiko rambut rontok karena patah pun berkurang.

Bagi pemilik kulit kepala berminyak, sebaiknya gunakan shampo Pantene untuk rambut rontok sesekali untuk mengurangi lepek.

Nomor registrasi BPOM: NA49201000027

4. Dove Perawatan Rambut Rontok Nutri Serum

Rekomendasi sampo untuk rambut rontok cocok untuk mencegah rontok akibat patah.

Shampo Dove untuk rambut rontok di perkaya formulasi bernama Nutriserum dan Dynazinc yang di klaim bisa menutrisi akar hingga ujung rambut.

Hal ini membuat rambut lembap dan tidak mudah patah.

Meski melembapkan, shampo yang bagus untuk rambut rontok ini berformula ringan sehingga diklaim tidak membuat lepek.

Nomor registrasi BPOM: NA18201000428

5. Natur Natural Extract Shampoo with Ginseng Extract

Salah satu rekomendasi shampo untuk rambut rontok yang di kenal sejak lama adalah Natur.

Sampo ini menggunakan ekstrak ginseng yang mengandung beberapa senyawa, seperti saponin, phytosterol, peptide, polysaccharide, asam lemak, polyacetylene, vitamin, dan mineral.

Kandungan di atas di klaim menutrisi rambut dan merangsang peredaran darah di kulit kepala agar rambut tetap kuat. Perlu di ingat, Natur tidak menimbulkan busa seperti shampo untuk rambut rontok pada umumnya. Jadi, tetap pakai secukupnya.

Nomor registrasi BPOM: NA18181001881

Itu dia 5 dari sekian banyak rekomendasi mrek sampo yang bisa kita pakai untuk kehidupan sehari hari kita terutama masalah ketombe.

0 Komentar