RadarCirebon.Tv– Sering kita memasak menggunakan wajan,ternyata wajan menjadi komponen utama yang perlu Anda persiapkan sebelum memasak.
Kini, ada banyak jenis, fitur, dan harga wajan yang beragam. Bagi Anda yang hobi memasak, memilih wajan yang anti lengket jadi hal penting.
Yuk, simak ulasan seputar merk wajan anti lengket terbaik berikut ini.
Baca Juga:Yuk lakukan Sekarang Juga ! 10 Cara Menghilangkan Noda Kuning di Baju Putih.Beli Sekarang Juga ! Kelebihan Jaket Parasut Yang Mudah Di bersihkan.
Cara memilih wajan anti lengket terbaik
Sebelum membeli wajan atau alat masak anti lengket, pastikan Anda tahu sejumlah tips memilih yang terbaik.
Biasanya, wajan yang bagus terbuat dari logam atau baja karbon yang ringan.
Namun, sebaliknya wajan atau penggorengan yang terbuat dari besi akan terasa lebih berat.
Selain itu, pastikan memilih penggorengan yang berlabel free Asam perfluorooctanoic (PFOA).
Asam perfluorooctanoic (PFOA) adalah sekelompok bahan kimia untuk membuat pelapis dan produk fluoropolimer yang tahan terhadap panas, minyak, noda, lemak, dan air.
Melansir situs CDC, PFOA dapat bertahan dalam tubuh pada jangka waktu yang lama, bahkan bisa mempengaruhi pertumbuhan dan perkembangan, reproduksi, serta melukai hati. Pertimbangkan juga wajan dengan bagian bawah yang melengkung agar masakan dapat matang sempurna.
Untuk memudahkan pembersihan, sebaiknya hindari wajan yang di lapisi cat dan memiliki banyak lekukan.
Rekomendasi wajan anti lengket terbaik
1. GM Bear
Baca Juga:6 Jenis dan Fungsi Enzim Pencernaan Manusia,Sebagai Penambah Wawasan Kita.Obat Colestipol Bisa Meredakan penyakit Prangkritis,Yuk Simak Aturan Pakai
Wajan penggorengan atau wok dari GM Bear dengan diameter besar cocok untuk memasak porsi sekeluarga.
GM Bear dilengkapi pegangan anti panas dan desainnya ringan, sehingga dapat Anda angkat dan ayunkan dengan mudah saat memasak.
Selain itu, wajan ini berbahan dasar teflon sehingga, mudah Anda bersihkan, awet, dan tahan lama.
Wajan dari GM Bear juga tahan suhu sampai 200 derajat. Warnanya sangat cantik dan elegan untuk melengkapi peralatan dapur Anda!
GM Bear Wajan Penggorengan
Rp 129.900 – Rp 234.900
Wajan penggorengan atau wok dari GM Bear dengan di ameter besar cocok untuk memasak porsi sekeluarga.
GM Bear di lengkapi pegangan anti panas dan desainnya ringan, sehingga dapat Anda angkat dan ayunkan dengan mudah saat memasak.
Selain itu, wajan ini berbahan dasar teflon sehingga, mudah Anda bersihkan, awet, dan tahan lama.
Wajan dari GM Bear juga tahan suhu sampai 200 derajat.
2. BOLDe Super Pan Wok
BOLDe Super Pan Wok merupakan peralatan masak anti lengket berkualitas tinggi dengan bahan granit dan ECO GREEN Technology yang ramah lingkungan dan tidak mengandung bahan kimia berbahaya.
Produk ini tersedia dengan desain yang elegan dan menarik, pilihan warnanya pun beragam, seperti beige, hitam, dan pink.
Wajan ini juga cocok Anda gunakan pada berbagai jenis kompor gas maupun induksi, karena memiliki fitur Smart Induction System.
BOLDe Super Pan Wok
Rp 195.000 – Rp 299.000
BOLDe Super Pan Wok merupakan peralatan masak anti lengket berkualitas tinggi dengan bahan granit dan ECO GREEN Technology yang ramah lingkungan dan tidak mengandung bahan kimia berbahaya.
Produk ini tersedia dengan desain yang elegan dan menarik, pilihan warnanya pun beragam, seperti beige, hitam, dan pink.
Wajan ini juga cocok Anda gunakan pada berbagai jenis kompor gas maupun induksi, karena memiliki fitur Smart Induction System.
3. TKIS
TKIS termasuk dalam daftar merk wajan anti lengket terbaik yang bisa jadi pilihan Anda untuk memasak.
Wajan ini terbuat dari bahan premium dan di lapisi Marble Coating sehingga sangat awet dan anti lengket. Tentunya, produk ini sangat mudah Anda bersihkan. Di tambah lagi fitur gagang anti panas membuat Anda nyaman saat memasak, karena panas tidak sampai ke tangan.
TKIS Wajan Penggorengan Anti Lengket
Rp 90.000 – Rp 229.000
Demikian Sedikit informasi mengenai wajan arti lengket yang mungkin bunda wajib coba yang cocok di gunakan dalam kehidupan sehari hari.