Kolam ikan di wilayah Kebon Baru, Kecamatan Kejaksan Kota Cirebon, kurang optimal. Sementara ini, belum bisa menghasilkan budidaya ikan yang baik, karena sejumlah kendala seperti masalah banjir rob dan lainnya.
Kolam kolam ikan, yang berada di sekitar pesisir pantai, wilayah Kebon Baru, Kecamatan Kejaksan Kota Cirebon, cukup luas. Namun sementara ini, belum bisa menghasilkan secara optimal, dari hasil budidaya ikannya.
Sebagian besar kolam ikan ini merupakan milik perorangan, dan kurang terkelola dengan baik. Ada beberapa kendala, budidaya ikan di lokasi ini tidak optimal, seperti jika terjadi rob, air laut akan masuk ke kolam.
Baca Juga:500 Anggota Linmas Diberikan Pelatihan Dan PembekalanNikmatnya Aneka Wedangan Di Kedai Mas Indra
Terlebih lagi sampah yang juga berserakan, kerap masuk ke area kolam. Sehingga berdampak pada terhambatnya pertumbuhan ikan.
Sebelumnya, budidaya ikan di kolam ini sempat dimanfaatkan hasil ikannya, untuk keperluan masyarakat