RADARCIREBON.TV- enaknya Mie Get yang banyak di sukai oleh banyak orang terutama para anak sekolah dan wanita karena makanan ini memiliki ciri khas pedas.
Dan biasanya Kalau ngebahas soal zaman sekolah, pasti banyak banget masa-masa indah pada zaman itu ya, food lovers.
Apalagi kalau ngomongin soal jajanannya, pasti masing-masing di antara kalian punya jajanan andalan yang selalu kalian kangenin sewaktu sekolah dulu.
Baca Juga:Pusing Cari Ide Buat Jualan ?? Jualan ubi lapis goreng Saja !Yuk Liat Resepnya Di sini !Nikmatin Sedap Nya resep tom yam ayam Yang Bikin Anak Anak Suka Bunda !
Kalau di Cirebon, pasti hampir semua masyarakatnya tahu jajanan yang satu ini, namanya Mie Get. Jajanan ini memang identik dengan jajanan zaman sekolah.
Di karenakan tempatnya dulu berada di dekat sekolah-sekolah yang ada di kota Cirebon. Maka dari itu banyak pelajar SMA dan SMP yang makan di kedai Mie Get ini.
Mie Get sudah buka sejak tahun 1995 silam, akan tetapi sebutan kata Mie Get mulai dikenal pada 2000. Kata “Mie Get” sendiri bukanlah nama yang sengaja di buat oleh sang pemilik untuk kedainya loh, akan tetapi di beri nama oleh para pelajar di Kota Cirebon.
Kata “Get” itu memiliki arti gerbang, atau yang biasa kita tahu dengan tulisan “gate” akan tetapi di tulis dengan cara pelafalannya.
Kenapa di sebut “Get”? Karena dulunya tempat Mie Get sering di gunakan oleh para remaja di Cirebon, untuk janjian dengan pacar dan juga temannya.
Dan jika kalian males keluar rumah kalian bisa nih coba in resep mie get ini..
- 4 sdm minyak goreng
- 8 butir bawang merah, haluskan
- 4 siung bawang putih, haluskan
- 100 g kol, iris tipis
- 600 ml air
- 4 bungkus mie goreng instan
- 4 sdm saus sambal
- 2 sdm kecap manis
- ½ sdt kaldu ayam bubuk
- 2 buah tomat, potong kotak kecil
- 2 batang seledri, iris tipis
- Pelengkap:
- 2 buah tomat, iris tipis
- 2 buah timun, iris tipis
Cara Membuat
- Langkah 1 Siapkan mie serta iris bawang, cabe, daun bawang,kol ,tomat dan bumbu yang sudah ada Tumis bawang sampai harum dan layu, lalu masukkan telur. Buat orak arik.
- Langkah Beri bayam dan cabe. Masukan air, mie, bumbu mie, saus, kecap, garam, dan kaldu bubuk. Masak sampai mie matang
- Langkah 3 Tes rasa, lalu beri daun bawang. Aduk sebentar, angkat dan sajikan.,yuk kita coba di rumah.