RADARCIREBON.TV – Persiangan perebutan tiket ke babak 16 besar Liga Champions 2023 semakin sengit. Bahkan sejumlah tim raksasa posisi masih belum aman bahkan terancam gagal lolos.
Misalnya AC Milan, Manchester United hingga Inter Milan hingga Arsenal masih harus bekerja keras.
Seperti di ketahui hanya juara dan runner up grup yang berhak melaju ke fase knock out.
Baca Juga:Hasil, Klasemen dan Top Skor Liga Inggris: Liverpool Menang Telak, Manchester City Hajar Manchester United sampai BiruCatat Untuk Healing Besok! Glamping di Kampung Durian Bengkulu, Dengan Destinasi Wisata yang Instagramable dan Cocok untuk Keluarga
Sementara itu tim peringkat ketiga akan turun ke play off Europa League 2023. Di grup A Bayern berpeluang mengunci tiket di matchday keempat.
Bayern sementara kokoh di pucuk klasemen dengan nila sempurna 9 poin hasil tiga kemenangan.
Terbaru, Bayern menang di kandang klub Turkiye, Galatasaray dengan skor 3-1.
Bahkan Bayern mengunci tiket 16 besar terbuka lebar karena di pekan keempat mereka giliran menjamu Galatasaray di kandang sendiri namun dengan catatan Man United menderita kekalahan dari Copenhagen.
Selanjutnya di grup C Real Madrid juga berpeluang mengunci tiket 16 besar lebih awal.
Madrid akan kembali bertemu Braga di kandang sendiri.
Kemenangan membuat poin Madrid tak dapat lagi terkejar tim peringkat ketiga.
Di grup G ada Manchester City, dan di grup H ada Barcelona.
Baca Juga:Review Tipis-Tipis Mengenai Tokyo Revengers Season 3 Yang Baru Saja Dirilis, Dan Akan Hadirkan 13 EpisodeSerial Anime One Piece: Yonko vs Laksamana Angkatan Laut, siapa lebih kuat?
Sementara wakil Italia sementara ini masih harus bekerja keras untuk lolos ke babak selanjutnya.
Namun Napoli dan Inter Milan sejauh in imasih dalam jalur menunju fase knock out.
Jadwal Liga Champions Matchday keempat
Liga Champions Rabu 8 November 2023
- Pukul 00.45 WIB – Borussia Dortmund vs Newcastle
- Pukul 00:45 Shakhtar Donetsk vs Barcelona
- Pukul 00:45 Atletico de Madrid vs Celtic FC
- Pukul 03:00 Lazio vs Feyenoord
- Pukul 03:00 AC Milan vs Paris Saint-Germain
- Pukul 03:00 Manchester City vs Young Boys
- Pukul 03:00 Crvena zvezda vs RB Leipzig
- Pukul 03:00 FC Porto vs Royal Antwerp FC
Liga Champions Kamis 9 November 2023
- Pukul 00.45 SSC Napoli vs Union Berlin
- Pukul 00:45 Real Sociedad vs Benfica
- Pukul 00:45 FC Bayern Munchen vs Galatasaray
- Pukul 03:00 Copenhagen vs Manchester United
- Pukul 03:00 Arsenal FC vs Sevilla FC
- Pukul 03:00 PSV Eindhoven vs Lens
- Pukul 03:00 Real Madrid vs Braga
- Pukul 03:00 FC Salzburg vs FC Internazionale Milano