Rekomendasi TV Digital 43 Inch Terbaik Pilihan Yang Cocok Untuk Pengalaman Menonton Yang Lebih Seru

sumber dari: https://www.mi.co.id/id/product/xiaomi-tv-a2-32/
sumber dari: https://www.mi.co.id/id/product/xiaomi-tv-a2-32/
0 Komentar

RADARCIREBON.TV – TV mulai menjadi hiburan yang paling cocok untuk menemani di kala suntuk dan membutuhkan hiburan.

TV Digital atau DTV adalah jenis televisi yang menggunakan modulasi digital (berbentuk bit data seperti komputer) dan sistem kompresi untuk menyiarkan sinyal gambar, suara, dan data ke pesawat televisi.

Ragam tontonan yang ada di manfaatkan untuk mengisi waktu luang dan membunuh kebosanan selama di rumah saja. Dapatkan rekomendasi TV LED terbaik dengan layah 43 inch dari BP-Guide berikut ini.

Baca Juga:Tidak Perlu Bingung Lagi Untuk VPN, Simak! Ini Cara Untuk Memasang VPN di Smart TVUHUYY MENGERIKAN! HP Infinix Yang Bagus Dan Terbaru dan Siap Bersaing dengan Produk Lainnya

Daftar TV Digital 43 inch Harga Kisaran Rp 2 Jutaan hingga 3 Jutaan

1. Xiaomi Mi TV A2

Harga Rp. 2.035.000 – 3.999.000

Xiaomi Mi TV A2 bisa jgua jadi pilihan hiburan di rumah. TV dengan layar 43 inch ini memanjakan mata lewat detail gambar dan warna yang jernih. Suaranya juga memuaskan dan serasa nonton di bioskop.

Ada aplikasi Netflix, Amazon Prime Video dan Youtube yang bisa di nikmati. Desainnya mewah dengan kesan slim yang menawan.

2. WEYON TV LED 43 inch W43C

Harga Rp. 2.399.000 – 3.961.000

WEYON TV LED 43 inch W43C merupakan pilihan kami untuk TV dengan ukuran layar 43 inch. Produk hadir dengan kualitas terbaik sehingga mampu menghadirkan gamabr jernih dan detail yang memuaskan mata. TV yang satu ini memiliki resolusi FHD 1920×1080 piksel.

Koneksinya di dukung HDMI, AV, komponen, VGA, koaksial dan USB. Televisi memiliki fitur suara FHD dan suara digital yang menggelegar.

3. POLYTRON LED TV 43 Inch 43BAG5959

Harga Rp. 2.400.000 – 3.600.000

POLYTRON LED TV 43 Inch 43BAG5959 merupakan sumber hiburan terbaik untuk Anda dan keluarga. Anda bisa menikmati Youtube, Netflix, Disney+ Hotstar dan lainnya melalui TV ini. Produk memakai Androidtv 11.0 dan sudah di dukung google assistant.

Mudah di operasikan dan menghadirkan suara serta gambar yang jernih dan memuaskan. Desainnya slim dan mewah.

4. Changhong Android TV L43H7 43 Inch

Harga Rp. 2.500.000 – 5.000.000

Baca Juga:Infinix Smart 3 Ini Spesifikasi dan Harga HP Infinix Smart 3 Plus yang di Luncurkan Pada Mei 2019 LaluTerjawab Kenapa Bisa Saluran TV Digital Hilang, Semua atau Channel TV Digital Sedikit

Jika Anda punya bujet terbatas namun ingin memiliki TV canggih dengan fitur lengkap, Changhong Android TV L43H7 43 Inch bisa jadi pilihan tepat. Ini adalah Smart TV yang sudah di lengkapi dengan sistem berbasis operasi Android yang modern.Teknologi Mali 470 dengan fabrikasi 64-bit memberikan TV ini kemampuan untuk menghemat konsumsi daya listrik hingga 50% di bandingkan dengan smart TV lain di kelasnya. Dari segi desain, TV ini mengusung layar yang tipis hingga begitu nyaman di lihat. Layar seluas 43 inch menghadirkan resolusi Full HD dengan teknologi HDR10+ dan dukungan audio Dolby yang powerful dan tajam.

5. COOCAA 43 inch Digital Smart TV

Harga Rp. 2.574.000 – 2.770.000

COOCAA 43 inch Digital Smart TV tentu bisa jadi andalan Anda untuk sumber hiburan di rumah. TV 43 inch ini nyaman di lihat dan bisa menghasilkan gambar yang jernih dan detail. TV dengan panel LED ini juga menyediakan slot HDMI dan USB untuk plug and play dengan perangkat lainnya.

Produk hadir dengan fitur Smart Audio dan teknologi SRS Dolby Audio+ sehingga mampu menghasilkan suara menggelegar yang memuaskan. Pembelian lengkap dengan remote dan kaki TV.

0 Komentar