RADARCIREBON.TV- Kini pasar gadget di Indonesia telah hadir merek baru yaitu infinix. Infinix Indonesia telah resmi merilis smartphone berkualitas dengan harga yang lebih terjangkau. Salah satunya dengan kehadiran hp infinix hot 3 4G LTE dan merupakan penerus dari Infinix Hot 2.
Meskipun di bandrol dengan harga yang terjangkau, tapi hp ini tetap memiliki spesifikasi yang mumpuni. Infinix ini sendiri selalu menghadirkan kualitas dan harga yang kompetitis sera mampu bersaing dengan smartphone yang lainnya. Jadi, kamu tidak perlu khawatir dari segala aspeknya.
Jika kamu sedang mencari hp terbaru, pilihan dari infinix hot 3 lte ini bisa di rekomendasikan. Berikut ini spesifikasi dan harga yang di tawarkan. Serta bisa kamu pertimbangkan.
Baca Juga:Suara Lebih Ngebass Layaknya di Bioskop, Ketahui Cara Mengatur Bass dan Treble Pada Speaker Aktif Mudah dan PraktisMudah di Bawa Ke Mana-Mana Ini Dia Speaker Aktif Advance 12 inch dengan Segudang Fitur Canggih yang di Sematkan Segera Cek Harganya
Spesifikasi Infinix Hot 3 LTE
Infinix Hot 3 4G LTE ini mengusung layar seluas 5.5 inchi yang telah menggunakan panel berjenis IPS LCD capacitive touchscreen. Serta dengan kemampuan menampilkan warna sebesar 16 juta warna. Layar ini menampilkan grafis dengan baik. Serta resolusi yang di sokong sudah 720 x 1280 pixels.
Kemudian kerapatan pixelnya pun sangat baik mencapai 267 ppi pixel density sehingga layarnya akan terlihat soft dan jernih dengan warna yang sangat detail dan tajam. Di tambah lagi adanya teknologi GFF Full Lamination yang berfungsi untuk terhindar dari goresan ataupun debu.
Beralih kebagian konektivitasnya, hp ini sudah mendukung teknologi jaringan data 4G LTE Cat 4. Menggunakan jaringan data LTE cat 4 tersebut kamu akan merasakan kecepatan download mencapai 150 mbps dan untuk keperluan download mencapai 50 mbps.
Kemudian smartphone ini pun telah mendukung teknologi Dual Sim. Sedangkan, untuk keperluan konektifitas nirkabel telah di sediakan fitur Wi-Fi, Bluetooth v4.0, dan juga microUSB v2.0. Lalu, bagi kamu yang suka foto-foto, Infinix Hot 3 4G LTE ini di bekali lensa sebesar 8 MP pada bagian belakang.
Untuk kamera belakangnya ini tentu saja sudah di lengkapi dengan fitur autofocus, dan fitur LED Flash. Tidak hanya itu saja, fitur pendukung lainnya pun dengan dukungan Geo-tagging, touch focus, face/smile detection, HDR, dan panorama.
Bagian kamera utamanya juga mampu merekam video dengan kualitas video yang di hasilkan mencapai Full HD 1080p@30fps. Sedangkan untuk bagian depannya sudah di lengkapi lensa beresolusi 5 MPÂ lengkap dengan fitur wide angel.
Selanjutnya untuk performa yang di usung oleh prosesor Octa Core berkecepatan clock speed 1.4 GHz Cortex-A53. Di dalamnya ada sebuah chipset yang sangat berkualitas Qualcomm, yakni Qualcomm Snapdragon 415. Tenaga yang di hasilakn pun mampu menunjang performa.
Baca Juga:Menggemparkan Dunia Pertelevisian! Kini Xiaomi Hadirkan Smart TV yang Siap Bersaing Ketat: Cek Spesifikasi dan Harganya di SiniUntuk Bisa Menayangkan Siaran Digital Ternyata Butuh Alat Ini! Berikut Ini 5 Rekomendasi Antena Tv Smart Tv Ada yang Kurang Dari 100 Ribu
Tidak lupa juaga, kapasitas memori internalnya seluas 16 GB yang dan masih bisa di perluas hingga 32 GB dengan menggunakan microSD. Untuk kebutuhan sumber dayanya sebesar 3000 mA.
Harga Infinix Hot 3 LTE
Smartphone ini sebetulnya tersedia dalam 2 versi, yakni versi infinix Hot 3 X553 dan Infinix Hot 3 X554 dan mendukung teknologi 4G LTE. Sementara untuk harganya di banderol sekitar Rp1.599.000.
***