Cara Setting Set Top Box Advance Pada TV Tabung, Mudah dan Gausah Binggung

Cara Pasang STB Advance/Youtube: MHS Tutorial
Cara Pasang STB Advance/Youtube: MHS Tutorial
0 Komentar

RADARCIREBON.TV – Dengan mengetahui cara setting set top box Advance pada tv tabung, Anda dapat menerima siaran TV digital melalui TV analog.

Ikuti petunjuk di bawah ini untuk menikmati siaran TV digital! Gambar pengaturan dekoder Advance.

Bagi yang masih menggunakan televisi analog dapat menggunakan set-top box (STB) yang memiliki teknologi DVB-T2 dan di rancang untuk menangkap siaran TV analog digital.

Baca Juga:Samsung Smart TV Jadi Favorit Masyarakat Spesifikasi Cerdas Harga 1 Jutaan Saja, Penjualan Terlaris Tahun 2023Daftar TV Digital Termurah Kualitas Mewah Cuma 500 Ribuan Lebih Dikit

Berikut Cara Setting Set Top Box Advance Pada TV Tabung Mudah dan Aman

1. Hubungkan antena, tuner dan TV analog

Pertama, Hubungkan antena STB dan TV analog. Pertama, pastikan antena UHF berada pada arah yang benar dan hal ini dapat di cek dengan aplikasi siaran TV digital.

Hubungkan kabel antena ke port bertanda ANT IN pada tuner. Kemudian sambungkan tuner dan TV analog menggunakan kabel HDMI yang di sertakan.

2. Nyalakan TV dan tuner

Pada Nyalakan tuner yang Anda gunakan. Setelah itu nyalakan TV dan alihkan ke mode output AV untuk menerima siaran TV digital.

Secara otomatis Anda akan melihat tulisan Advance. Gunakan remote control STB Advance dan klik tombol “Menu”.

Setelah itu, cara setting set top box advance pada tv tabung secara otomatis mencari sinyal siaran TV digital dan menyimpan saluran yang di temukannya.

Kini Anda bisa menikmati siaran TV digital di TV analog dengan STB Advance.

Baca Juga:Realme Smart TV Pilihan Masyarakat Cerdas, TV Murah Spesifikasi Mewah Dilengkapi Artificial IntelegensiCara Setting TV Digital Philips Mudah, Aman dan Cepat! Ikut Langkah Berikut Ini

Tipe STB merek Advance yang pertama adalah STP A01. STB ini sudah bisa di gunakan untuk semua jenis TV, mulai dari TV jadul, tabung, hingga smart TV.

Saat pembelian, kamu sudah mendapatkan kabel RCA dan HDMI yang bisa di gunakan sesuai jenis TV.

Tipe selanjutnya adalah Advance STP-A02 yang sudah di lengkapi pengaturan berbagai bahasa untuk mempermudah penggunaan.

Cara setting set top box advance pada tv tabung ini juga bisa di gunakan untuk semua jenis TV. Demikian cara setting set top box Advance dan rekomendasi STB merek tersebut. Semoga artikel ini bermanfaat

0 Komentar