Cara Mendapatkan Set Top Box Untuk PKH Secara Gratis – Catat Caranya!

Cara Mendapatkan Set Top Box Untuk PKH Secara Gratis - Catat Caranya!
Sumber: Suara.com
0 Komentar

RADARCIREBON.TV – Bagi kalian yang terkena PKH dan ingin mendapatkan STB gratis, berikut adalah Cara Mendapatkan Set Top Box Untuk PKH Secara Gratis.

Berikut syarat dan cara mendapatkan bansos PKH dan decoder TV digital (STB) gratis dari Kominfo yang akan di salurkan pada tahun 2022.

Dukungan sosial Program Keluarga Harapan (PKH) dan set-top box TV digital (STB) gratis Kominfo merupakan dua dari sekian banyak bentuk dukungan yang di berikan pemerintah kepada masyarakat.

Baca Juga:Rekomendasi Speaker Aktif Portable Yang Menggelegar – Audio Full Bass : Kaca BergetarTerjangkau Kualitas Audio Memukau – Inilah Harga Speaker Aktif Polytron 18 inch

Set-top box TV digital (STB) gratis dan bansos PKH Kominfo hanya akan di salurkan kepada masyarakat tidak mampu. Dan tentunya Kamu harus terdaftar di DTKS Kemensos terlebih dahulu yah!

Dengan mendaftar di Data Perlindungan Sosial Terpadu (DTKS) Kementerian Sosial (Kemensos). Anda bisa berkesempatan mendapatkan bantuan sosial PKH atau set-top box (STB) TV digital gratis dari Kominfo.

Sekilas, ada 6,7 ​​juta set-top box (STB) gratis yang siap didistribusikan Kominfo jelang gelombang migrasi TV digital pada 2022.

Dengan decoder TV digital (STB) gratis ini, masyarakat tidak mampu dapat menikmati kualitas siaran yang jauh lebih baik dari sebelumnya.

Selain itu, keuntungan lain yang dapat di peroleh adalah masyarakat dapat menggunakan set-top box (STB) untuk mengakses acara televisi digital yang memiliki kualitas lebih baik di bandingkan televisi analog tanpa harus mengganti antena atau TV.

Nah, untuk lebih jelasnya silakan penuhi syarat berikut ini bagi penerima manfaat sosial PKH atau set-top box (STB) gratis Kominfo.

Syarat jadi penerima Bansos PKH

Berikut ini ada syarat yang harus kamu ketahui

Baca Juga:Harga Infinix 6 Cuma 1 Jutaan Saja – Ada Fitur NFC Lagi – Gasslah Beli… !Spesifikasi Infinix Hot 10 Play GSMArena : Segini Harganya! Cocok Untuk Main Game

  • Masyarakat yang ingin mendaftar bansos PKH 2021 tergolong miskin/rentan miskin.
  • Yang ingin mendaftar bansos PKH tidak boleh anggota Aparatur Sipil Negara (ASN), TNI, atau Polri.
  • Subjek yang mendaftar bansos PKH adalah masyarakat yang terdampak Covid-19 atau kehilangan mata pencaharian karena PHK. Selain itu, anggota keluarga PKH juga harus masuk dalam daftar penerima manfaat PKH, khususnya ibu hamil/nifas, bayi baru lahir, siswa SD/SMP, dan siswa SMA/sederajat, penyandang disabilitas, dan lanjut usia.

Nah, itulah cara mendapatkan set top box untuk pkh.

0 Komentar