Menjadi Kebanggan Tersendiri Jika Layar Hp Kamu Luas, Berikut Ini 5 Daftar Hp Infinix Layar Lebar dan Luas Cocok untuk Bermain Game

antaranews.com
antaranews.com
0 Komentar

RADARCIREBON.TV- Sudah dari tahun 2015, Infinix telah memasuki pasar Indonesia melalui ponsel Infinix Note 2. Saat ini Infinix menjadi salah satu brand paling di pertimbangkan untuk segmen entry-level dan mid-range. Hp dari infinix ini pun sudah di bekali dengan layar lebar dan menjadi ponsel yang banyak di cari.

Hp infinix juga menjadikan smartphone yang di bekali dengan berbagai fitur canggih. Layar lebar yang di sematkan pun bisa membuat tontonan kamu seakin nyaman. Apalagi saat kamu menonton acara kesukaan kamu. Bahkan untuk harga yang di tawarkan pun masih ramah di kantong.

Apabila kamu sedang mencari hp infinix dengan layar lebar, berikut ini ada beberapa rekomendas ponsel yang bisa kamu pertimbangkan. Jangan sampai terlewatkan dan tertinggal.

Baca Juga:Sinyal Digital TV Kamu Masih Lemah Lunglai Letih? Berikut Ini Cara Membuat Penguat sinyal Tv Digital Buatan Sendiri: Simak Informasinya!Kenapa TV Digital Tidak Ada Suara? Yuk, Cari Tahu Alasannya dan Cara Mengembalikan Suara TV Digital yang Hilang- Simak Segera!

Rekomendasi Hp Infinix Layar Lebar

1. Infinix Hot 30 Play

Rekomendasi ponsel yang pertama ini yaitu Infinix Hot 30 Play dengan layar refresh rate 90 Hz yang super mulus saat bermain game. Infinix ini pun memiliki layar 6,82 inci HD+ Cinema Quality Display. Sehingga dimensinya ini memuaskan pengguna dari sisi immersion.

Pada sektor kamernya ini di bekali dengan kamera 16 MP dengan tambahan kamera AI. Lalu chipsetnya sendiri menggunakan Helio G37 yang tidak memiliki performance core Cortex A7x. Fitur menarik pun tentunya hadir di sini, seperti  sensor sidik jari di samping yang cepat dan akurat, USB Type-C 2.0, serta fitur fast charging 18 W. Untuk harganya ini di kisaran 1 jutaan saja.

2. Infinix Note 30 Pro

Infinix Note 30 Pro bisa menjadi pilihan hp infinix dengan layar lebar. Ponsel ini memang memiliki fitur wireless charging. Fitur ini  datang berbarengan dengan wireless reverse charging, yaitu saat ponsel di tempelkan ke bodi ponsel lain untuk mengecas.

Ponsel ini bisa menjadi power bank wireless. Saat ini Infinix Note 30 Pro kini di bekali dengan sertifikasi IP53 agar tahan terhadap percikan air dan debu. Meskipun performanya ini masih 4G, tapi performanya tidak kalah dengan sejumlah SoC Dimensity. Sudah di lengkapi juga dengan audiovisual matang dengan speaker stereo JBL dan panel AMOLED yang cerah.

Bagian kamernya ini menghadirkan resolusi 108 MP sebagai kamera utamanya. Untuk harganya ini di kisaran Rp3 juta.

3. Infinix Note 30

Hp Infinix layar lebar selanjutnya dari Note 30. Performanya sendiri di bekali dengan SoC yang mengotakinya adalah Helio G99 yang punya performa tinggi. Kebutuhan baterainya juga dilengkapi fast charging 45 W dan menggunakan daya 33 W, bahkan ada juga yang masih 18 W.

Kapasitas penyimpanannya juga besar yakni 256 GB dan masih bisa juga di tingkatkan melalui slot microSD khusus. Hal menarik lainnya ialah kemampuan multimedianya. Kamu bisa menonton film dengan nyaman di HP ini karena layar IPS-nya besar. Di bekali juga dengan baterai 5000 mAh yang awet seharian. Soal harga di kisaran Rpp2,5 jutaan.

Baca Juga:Mulai Dari 2 Jutaan, Berikut Daftar Harga Samsung Smart Tv Indonesia yang Sudah Mendukung Resolusi 4K Tontonan Kamu Akan Semakin TajamWalau Bekas Bukan Menjadi Halangan Kamu untuk Tetap Eksis! Ini Dia Daftar Harga Bekas Samsung Smart Tv 32 inch Tampilan Ciamik

4. Infinix Hot 30

Infinix Hot 30 bisa menjadi pilihan infinix berikutnya. Tampilan desainnnya ini memang terlihat modern dan stylish. Untuk performanya yang memakai Helio G88 bagi saya dinilai sebagai prestasi membanggakan. Hal menarik dari hp ini yaitu kehadiran sensor NFC.

Dengan adanya NFC ini bisa mengisi saldo eMoney tak lagi merepotkan meski tak ada budget untuk beli HP mahal. Infinix hot 30 jua memakasi  fast charging 33 W. Adapun Infinix menggandeng Free Fire dalam penjualan HP ini. Oleh karena itu, terdapat Exclusive Gift secara terbatas untuk para pembeli Infinix Hot 30i.

Harga yang di tawarkan ini hanya sekitar Rp1 jutaan saja.

5. Infinix Smart 7

Ponsel selanjutnya yaitu Infinix Smart 7 yang menjadi salah satu HP kelas entry-level sekaligus penerus dari Infinix Smart 6. Untuk kapasitas ramnya ini menawarkan RAM 3 GB dan 4 GB. Kapasitas ini masih bisa diperluas dengan fitur Extended RAM hingga 3 GB.

Beralih ke sektor kameranya  hadir dengan dua kamera di bagian belakang. Kamera tersebut terdiri dari kamera utama 13 MP dan kamera AI. Di bagian belakangnya ini di lengkapi oleh Dual-LED flash yang lembut untuk menghasilkan gambar tetap jernih. Sedangkan, kamera depannya beresolusi 5 MP.

Harga dari hp Infinix layar lebar ini masih di kisaran Rp1 – Rp2 jutaan saja.

***

0 Komentar