RADARCIREBON.TV- Hp infinix memang menjadi salah satu ponsel yang tengah naik daun dan banyak di cari. Salah satu contohnya yaitu infinix hot 30 yang di banderol dengan harga terjangkau dan spesifikasi yang memuaskan. Pilihan dari infinix hot 30 ini cocok bagi yang ingin mencari hp baru.
Handphone ini di dukung dengan berbagai aspek penting mulai dari prosesor, kamera, baterai, layar untuk kebutuhan produktivitas, multitasking hingga foto dan video. Tak bisa di pungkiri, bahwa memiliki hp di jaman sekarang ini memang cukup penting, apalagi untuk kebutuhan sehari-hari.
Infinix Hot 30 ini merupakan ponsel keluaran terbaru pada tahun 2023 bulan maret. Jika kamu penasaran dengan hp ini, berikut ini harga dan spesifikasi yang bisa kamu dapatkan.
Baca Juga:Kamera Infinix Kamu Biasa-Biasa Saja? Segera Instal Gcam Infinix Smart 6 Ikuti Cara dan Langkah-LangkahnyaNikmati Siaran Digital Kamu dengan Mengetahui Daftar Satelit TV digital: Cek Lebih Lengkapnya Hanya di Sini
Infinix Hot 30 Spesifikasi
Ponsel dari infinix ini di bekali dengan prosesor Mediatek Helio G88 (12nm) yang memiliki CPU Octa-core (2×2.0 GHz Cortex-A75 & 6×1.8 GHz Cortex-A55) dan GPU Mali-G52 MC2. Untuk performanya sendiri sudah cukup memuaskan di kelasnya. Kamu tidak perlu khawatir lagi dengan penggunaan sehari-hari.
Aspek operasionalnya sendiri mulai dari transisi antar menu, pergerakan layar, eksekusi aplikasi dan game berjalan dengan baik. Lalu seri ini pun di dukung dengan OS Android 13, XOS 12.6. Pada sektor memorinya ini di bekali 56GB 8GB RAM dan microSDXC (dedicated slot).
Kapasitas memori tersebut sudah cukup untuk penyimpanan aplikasi dan penyimpanan file musik dan video. Hp infinix ini juga di dukung dengan jaringan lengkap mulai dari GSM / HSPA / LTEÂ dengan kecepatan HSPA, LTE. Sementara itu untuk fiturnya sendiri cukup lengkap mulai dari WLAN dengan Wi-Fi 802.11 a/b/g/n/ac, dual-band, Yes, GPS, NFC Yes, Radio FM radio dan USB Type-C 2.0, OTG.
Tak hanya itu saja, smartphone ini pun di lengkapi dengan Sensor Fingerprint (side-mounted), accelerometer, proximity, compass. Bagi kamu yang suka foto-foto, hp ini di dukung dengan  kamera utama 50 MP, f/1.6, (wide), 1/2.55″, AF Secondary unspecified camera dan kamera selfie 8 MP, f/2.5, (wide).
Serta di dukung pula dengan fitur Quad-LED flash, HDR, panorama, 1440p@30fps, 1080p@30fps. Di jamin kualitas yang di tawarkan untuk hadil dari fotomu ini tidak akan mengecewakan. Fitur otomatis pada kamera yang di tawarkan pun bisa memproduksi foto outdoor yang baik.
Masuk ke bagian baterainya, di bekali dengan dukungan baterai berkapasitas Li-Po 5000 mAh, non-removable. Lalu display hp ini pun dengan dukungan layar ukuran 6.78 inches, 109.2 cm2 (~84.5% screen-to-body ratio), dengan resolusi 1080 x 2460 pixels (~396 ppi density) dan tipe IPS LCD, 90Hz, 500 nits (typ), 600 nits (peak).
Infinix Hot 30 Harga
Sebelum masuk ke harganya, desain yang di miliki infinix 30 pun dengan dimensi 168.7 x 76.6 x 8.4 mm (6.64 x 3.02 x 0.33 in) serta berat 196 g (6.91 oz) dan memiliki SIM Dual SIM (Nano-SIM, dual stand-by). Tampilan pada rancangan bodinya tetap premium.
Baca Juga:Hati-Hati dengan Fitur yang Ada Pada STB! Ini Dia Pengertian Acu Tv Digital adalah- Cek Selengkapnya di SiniAnak Sekolah Juga Perlu Pilihan Hp Terbaik dengan 5 Rekomendasi Hp untuk Anak Sekolah Mulai Dari Samsung Hingga Infinix Hadir di Sini!
Sama seperti hp pada umumnya, hp ini di bekali fasilitas standar mulai dari port USB, mic dan grill speaker, SIM tray, tombol volume dan mic. Warna yang bisa kamu pilih ini mulai dari, warna Racing Black, Surfing Green, Sonic White. Untuk harga yang di tawarkan mulai dari Rp1.600.000 juta.
Nah, itu tadi infinix hot 30 harga dan spesifikasi.
***