RADARCIREBON.TV – Mencari mobil bekas yang murah dan berkualitas tentunya menjadi incaran banyak orang,
Salah satunya, mobil sedan Suzuki Baleno 2000. Untuk spesifikasinya, mobil ini menggunakan jenis mesin 1.6L 5MT (90 HP).
Mesin mobil ini juga menggunakan silinder L4 dengan kapasitas 1.590 cm3. Untuk tenaganya sebesar 67 Kw atau 6.000 Rpm. Lalu, 91 Hp atau setara 6.000 Rpm.
Baca Juga:Skema Kredit Toyota Calya G, Bisa Dicicil Mulai Rp 3 Jutaan per BulanJangan Sampai Salah Pilih! Ini Deretan Mobil Toyota Calya Baru dengan Harga yang Sangat Terjangkau
Serta, 90 Bhp atau setara dengan 6.000 Rpm. Untuk torsinya sebesar 97 lb-ft atau 3.000 Rpm. Lalu, 132 Nm atau setara 3.000 Rpm.
Mobil ini juga menggunakan bahan bakar jenis gasoline dengan sistem Multipoint Injection.
Untuk kecepatan maksimalnya mobil ini mampu menempuh hingga 175 kilometer per jam.
Lalu, Harga mobil Suzuki Baleno 2000 ini juga memiliki 5 percepatan manual.
Di kutip dari Auto Fun, mobil ini memiliki panjang 4.224 mm, serta lebar 1.689 mm dan tinggi 1.389 mm.
- Suzuki Baleno 2000 di Bogor Utara, Kota Bogor : Rp 41,5 juta
- Suzuki Baleno 2000 di Cibitung, Kabupaten Bekasi : Rp 42 juta
- Suzuki Baleno 2000 di Pasar Kemis, Kabupaten Tangerang : Rp 35 juta
- Suzuki Baleno 2000 di Bekasi Utara, Kota Bekasi : Rp 36 juta
- Suzuki Baleno 2000 di Medan Satria, Kota Bekasi : Rp 43 juta
- Suzuki Baleno 2000 di Pondok Gede, Kota Bekasi : Rp 50 juta
- Suzuki Baleno 2000 di Ciputat, Tangerang Selatan Kota : Rp 38 juta
- Suzuki Baleno 2000 di Pasar Senen, Jakarta Pusat : Rp 30 juta
*Disclaimer: harga suzuki baleno 2000 manual yang tertera di atas merupakan harga terbaru di tahun ini, harga itu juga sewaktu-waktu bisa berubah kapan saja tergantung dari kondisi kendaraan atau kebijakan penjual.