Sekarang Ada Cara Mudah Update Software STB, Berikut Ini Langkah-Langkah Cara Update Software Set Top Box Hanya Menggunakan Ponsel Kamu Saja: Simak Selengkapnya

(YouTube/Fox Mc)
(YouTube/Fox Mc)
0 Komentar

RADARCIREBON.TV- Saat ini set top box merupakan perangkat yang sudah cukup banyak di perbincangkan dan di gunakan oleh masyarakat Indonesia. Hal tersebut karena ketetapan pemerintah untuk mengganti siaran cara update software set top box.

Dengan adanya pemindahan ini pasti banyak menimbulkan kepanikan, apalagi bagi masyarakat awam yang belum mengenal digital. Sebetulnya ada banyak kelebihan jika kita beralih ke siaran digital. Salah satunya, kita akan mendapatkan tontonan yang jauh lebih jernih dan bersih.

Lalu untuk set top box ini merupakan alat yang dapat membantu untuk menangkap sinyal digital. Pemerintah juga telah menyediakan bantuan stb secara gratis. Prosesnya sendiri cukup mudah, masyarakat hanya perlu mengisi data diri dan set top box siap di berikan.

Baca Juga:Ingin Membeli TV Baru? Beli yang Support Digital! Yuk, Cek Harga TV Digital Hanya di Sini Harga Mulai Dari 1 Jutaan Sudah Dilengkapi Fitur CanggihMobil SUV yang Banyak Diminati di Tanah Air! Intip Harga dan Spesifikasi Mobil Suzuki Jeep Jimny yang Tampil Sangar Cocok untuk Ber-offroad

Tapi, jika kamu tidak ingin repot harus mengisi ini dan itu, kamu juga bisa membelinya sendiri. Harga yang di tawarkan pun bervariatif, bahkan ada yang di jual di bawah 100 ribuan. Namun, perlu di ingat, kamu jangan asal beli yang abal-abal.

Semakin berkembangya era teknologi saat ini, menjadikan banyak masyarakat yang merasa kebingung. Tak heran jika banyak kendala yang dirasakan seputar penggunaan stb. Salah satunya yaitu cara update software set top box. Seperti teknologi pada umumnya, perangkat pencari sinyal digital ini juga perlu untuk di-update secara berkala.

Untuk cara updatenya juga cukup mudah, bahkan kamu bisa mengupdatenya hanya dari ponsel kamu saja. Agar lebih lengkapanya, berikut ini caranya.

Cara Update Software Set Top Box

  • Klik “Menu” pada tombol remot set top box Anda
  • Pilih “Pengaturan” pada layar TV kamu
  • Selanjutnya klik opsi “Pembaruan perangkat lunak”
  • Kamu harus pastikan stb sudah terhubung dengan internet melalui hp
  • Lalu OK pada ‘Pembaruan perangkat lunak’
  • Kemudian pilih ‘Upgrade dengan Net’
  • Tekan OK
  • Berikutnya kamu tunggu hingga update software selesai di lakukan
  • Jika sudah, akan muncul kalimat ‘kamu telah berhasil melakukan upgrade’
  • STB kamu sudah siap di gunakan kembali.

Nah, itu tadi cara update software set top box yang bisa kamu lakukan hanya dengan menggunakan ponsel saja.

***

0 Komentar