RADARCIREBON.TV – Penampakan mobil raksasa Hummer H3 di Dubai, Uni Emirat Arab (UEA) bikin geger jagad maya. Hummer H1 raksasa itu tampil sangat mencolok dengan tinggi 5,8 meter, panjang 14 meter dan lebar 6 meter.
Hummer adalah sebuah merek truk dan SUV yang pertama kali di jual pada tahun 1992 oleh AM General ketika mereka mulai menjual versi sipil dari model M998 Humvee.
Tahun 1998, General Motors membeli merek ini dan menjual tiga model kendaraan: model asli Hummer H1, yang basisnya dari Humvee, Hummer H2 dan Hummer H3 yang basisnya di ambil dari model-model platform kendaraan GM.
Baca Juga:Ini 3 Rekomendasi Set Top Box TV Digital Cocok Untuk TV LED Dengan Harga Yang TerjangkauSpesifikasi Dan Harga Infinix Hot 9 Play Dengan RAM 3 GB Dan ROM 64GB Dibandrol Dengan Harga 1 Jutaan Aja
Kelangsungan hidup dari bisnis merek ini sudah di evaluasi oleh manajemen GM sejak tahun 2008. Merek ini tidak di transfer ke Motors Liquidation Company ketika GM mengalami kebangkrutan pada tahun 2009. GM sendiri berencana untuk menjual merek ini.
Jadi ketika di sandingkan dengan Hummer H1 ukuran normal, malah justru seperti mobil mainan. “Hummer H1 ini tiga kali lebih besar di banding Hummer H1 biasa. Mobil ini juga bisa di kendarai,” tulis akun Twitter @Rainmaker1973.
Mobil SUV raksasa berwarna putih itu perlu mendapatkan pengawalan khusus pihak kepolisian ketika di gunakan di jalan. Hanya saja kelengkapan mobil tidak memadai karena ketiadaan suspensi.
Selidik punya selidik mobil raksasa tersebut ternyata koleksi pribadi orang kaya di Dubai yakni Sheikh Hamad bin Hamdan Al Nahyan. Nyatanya, pria yang juga sering di sebut sebagai Sheikh Rainbow itu memang mengoleksi banyak mobil berukuran besar.
Jadi Hummer H1 raksasa tersebut bukan satu-satunya mobil berukuran fantastis yang dia punya. Dia juga punya mobil raksasa lain yang tak kalah mencolok yakni RAM 25000 raksasa.
Seluruh mobil itu di sebut Autoevolution tersimpan di Off Road History Museum di Sarjah, Uni Emirat Arab. Seperti Hummer H1 raksasa, seluruh mobil yang ada di museum itu semuanya hadir dalam ukuran raksasa. Misalnya mobil bernama Dhabiyan yang menggunakan 10 roda.
Mobil itu di kembangkan dari truk militer Oshkosh M1075 dengan perubahan dimensi yang sangat besar.
Baca Juga:Informasi lengkap mengenai Toyota Calya MaticNimo Highland Pangalengan, Mulai Dari Harga Tiket Masuk, Fasilitas, Hungga Menu Makanan Yang Di Sediakan
Misalnya mobil bernama Dhabiyan yang menggunakan 10 roda. Mobil itu di kembangkan dari truk militer Oshkosh M1075 dengan perubahan dimensi yang sangat besar.