Apakah 1 Set Top Box Bisa Untuk 2 TV Tabung? Ternyata Bisa! Ini Tutorialnya yang Paling Ampuh dan Anti Gagal

1 STB Untuk 2 TV/STBTV.ID
1 STB Untuk 2 TV/STBTV.ID
0 Komentar

RADARCIREBON.TV – Apakah 1 Set Top Box bisa untuk 2 TV? Lagi-lagi pertanyaan tersebut selalu terdengar dari masyarakat yang belum mengetahuinya.

Namun, pertanyaan “apakah 1 Set Top Box bisa untuk 2 TV tabung” ini tentunya memiliki jawaban yang menggembirakan.

Yups, jawaban tersebut ada “bisa”. Ternyata kamu bisa sangat menghemat budget dengan menggunakan TV analog dan 1 STB.

Baca Juga:Mau Healing Biar Gak Pusing? Yuk Berkunjung ke Rumah Atsiri Glamping yang Punya View Amazing, Di Jamin Pikiranmu Akan Fresh Kembali!Budget Tipis Pengen Punya Hp Canggih? Nih 5 Daftar Hp Murah Terbaru Tahun 2023 yang Recommended Banget Buat Kamu!

Tanpa harus kamu membeli televisi baru dan juga 2 STB yang akan sangat menguras budget yang kamu miliki tersebut.

Dengan terjawabnya pertanyaan “apakah 1 Set Top Box bisa untuk 2 TV tabung” dengan secara pasti kamu bisa tenang.

Lalu, bagaimanakah langkah-langkahnya agar semua itu bisa terwujud? Yuk langsung saja lihat di bawah ini guys, cekidot!

Apakah 1 Set Top Box Bisa Untuk 2 TV Tabung? Ternyata Bisa! Ini Tutorialnya

Berikut cara pasang satu perangkat STB di 2 TV Analog, seperti di kutip dari beberapa sumber terkait:

  • Sambungkan kabel antena yang sebelumnya terpasang ke TV, kini ke STB
  • Colokkan kabel RCA (kabel berwarna merah, kuning, putih) ke STB. Lalu, colokkan kabel lainnya TV tabung
  • Sedangkan satu lagi, colokkan kabel HDMI dari TV LED ke STB

Harga STB

Bagi Anda yang masih memiliki TV analog atau tabung, jangan khawatir karena masih bisa menerima sinyal siaran TV digital dengan set-top box (STB) dengan harga sekitar Rp150.000 hingga Rp300.000.

Untuk kelompok Rumah tangga yang sangat miskin akan di berikan STB TV digital gratis yang di sediakan oleh penyelenggara multiplexing dengan dukungan Kominfo.

Sedangkan bagi yang mampu di himbau untuk membeli set-top box TV digital ini yang sudah tersedia di pasaran baik offline maupun online dengan harga mulai dari Rp 150.000 hingga Rp 300.000.

Baca Juga:Bakal Seger Nih Lihat yang Hijau-hijau di Tempat Glamping Lakeside Pangalengan Bandung, Yuk Cek Lokasi dan Harga Tiketnya di Sini!Dengan Budget 1 Jutaan Bisa Dapat Ponsel Apa Sih? Dapat Infinx Smart 7 Harga 1 Jutaan Loh! Spesifikasi Mantap Banyak Fitur Canggihnya

Sejauh ini implementasi ASO baru di laksanakan di 265 kabupaten/kota dari total 514 kabupaten/kota. Digitalisasi penyiaran di 249 kabupaten/kota lainnya terus di lakukan pemerintah.

Baru-baru ini, Kominfo mengumumkan ada daerah siaran yang akan melakukan transisi dari TV analog ke TV digital, yakni Bali, Kalsel-1, Sulsel-1, Sumsel-1, dan Sumut terlebih dahulu. 

0 Komentar