RADARCIREBON.TV – Kehadiran infinix note 11 nfc harga nya ternyata cukup terjangkau di kantong masyarakat.
Hal ini bisa di ketahui dengan mudah bahwa infinix note 11 nfc harga nya ternyata cukup murah.
Bukan hanya itu yang menarik perhatian , juga dari spek yang di tawarkan juga menarik di lirik.
Baca Juga:Setup Box Digital… Ya Pakai STB Matrix Apple HD Saja!STB Matrix Apple Jadi Rekomendasi Set Top Box Terbaik 2023, Mantap!
Lantas bagaimana spesifikasi yang di bawa dari ponsel menarik satu ini.
Mari kita baca dengan seksama artikel di bawah ini sampai habis yap.
Mengenai Infinix Note 11 dan Speknya
Merk yang sedang di gandrungi konsumen ini hadir dengan spesifikasi menantang dan berani
Smartphone ini memiliki layar berjenis AMOLED dengan ukuran 6,7 inci. Resolusi layarnya Full HD+ tetapi kecepatan refresh layarnya masih 60Hz, yang merupakan standar.
Berkat layar seluas 6,7 inci, Note 11 NFC dibanderol Rp2.669.000,00 di tenagai chipset Mediatek G88, RAM 6GB, dan penyimpanan internal 128GB.
Triple kamera dengan sensor utama 50 MP juga terintegrasi dengan fungsi pendukung foto.
Fitur NFC di belakang namanya menunjukkan bahwa NFC Note 11 dapat di gunakan dalam berbagai situasi yang memerlukan koneksi jarak pendek ini, seperti untuk pembayaran digital atau untuk mengisi dompet elektronik.
Baca Juga:Harga Set Top Box TV Tabung LG, Hati-hati Jangan Beli Yang AbalSubsidi Mobil Listrik, Ini Tipenya Kalau Mau Beli!
Infinix menjelaskan bahwa ponsel ini di peruntukkan bagi pengguna yang menginginkan kualitas gambar yang lebih baik.
Jadi, meski ada yang “lebih murah” dari versi Pro, layar ini sudah menggunakan panel AMOLED.
Dengan ketebalan 7,9 mm dan bobot 184 gram, Note 11 NFC tidak terasa berat dan sangat nyaman di genggaman.
Untuk mendukung kinerjanya, G88 di dukung oleh GPU Mali-G52, RAM LPDDR4x 6 GB, dan penyimpanan eMMC 5.1 128 GB.
Anda dapat memperluas ruang penyimpanan dengan menambahkan kartu microSD hingga 2TB
Itulah gambaran spek dari ponsel modern yang satu ini, tertarik menggaetnya?