Pecinta Otomotif Harus Tahu Daftar Mobil Terbaru Mulai Dari Honda Hingga Mitsubishi Siap Melaju Menemani Hari-Hari Kamu

motortrend.com
motortrend.com
0 Komentar

RADARCIREBON.TV- Hai para pecinta otomotif yang sedang mencari mobil terbaru rilisan tahun 2023. Saat ini banyak jenis mobil baru yang rilis khususnya di Indonesia. Membuktikan bahwa pasar otomotif sudah mulai stabil.

Kebutuhan dengan memilikinya mobil ini bisa memudahkan mobilitas kamu dan juga terbilang irit. Apalagi kamu yang mempunyai banyak anggota keluarga, pasti akan mencari kendaraan yang lebih praktis.

Keluaran dari mobi terbaru ini bisa menjadi pilihan dan rekomendasi untuk kamu, berikut ini untuk para pecinta otomotif daftar harga mobil terbaru.

Baca Juga:Deretan Mobil Mewah Siap untuk Di Beli, Daftar Mobil Second Murah Mulai Dari BMW dan Mercendes: Harga di Bawah 50 JutaanBisa Dipasang di Dinding Bahkan Di Dekat Jendala, Ini Dia Daftar Harga Antena untuk Set Top Box Siap Menghasilkan Siaran Digital yang Jernih

Daftar Mobil Terbaru

1. Mitsubishi XFC

Mobil terbaru yang pertama ini yaitu Mitsubishi XFC berjenis compact Suv Crossover. Mitsubishi XFC ini pertama kali di luncurkan di Indonesia pada awal 2023. SUV yang satu ini bersaing dengan Toyota Raize dan Honda WR-V.

Untuk harga yang di tawarkan mobil ini mulai dari Rp550.000.000 juta.

2. Honda CR-V Hybrid

Masuk ke merek dari Honda yaitu CR-V Hybrid yang sudah rilis versi terbarunya tahun 2023. Untuk versi terbaru ini di bekali dengan mesin 2.0 Liter yang di kombinasikan dengan dua motor listrik berteknologi anyar.

Sementara performanya pun dapat meningkat dengan tama dan tenaga maksimalnya mencapai 204 hp dengan rotasi 335 Nm. Serta kecepatan maksimal yang ditempuh bisa mencapai 185 km/jam.

Para pecinta otomotif mungkin akan merogoh kocek yang dalam, sebagab harganya di banderol Rp680.000.000 juta.

3. Mitsubishi Xpander Hybrid

Kembali ke mistubishi yang hadir dengan Mitsubishi Xpander Hybrid. Mobil ini di bekali dengan mesin dengan teknologi e-Power dari Nissan. Mesin ini menjadikan Xpander Hybrid seperti mobil listrik.

Dikarenakan roda mobil di gerakkan langsung oleh motor elektrik. Sedangkan mesin bensinnya hanya berfungsi sebagai generator yang mengisi ulang baterai. Mobil ini menawarkan harga Rp237.000.000 juta.

Baca Juga:Ketahuilah Android tv x86 Cara Download ISO Rasakan Kejernihan Saat MenontonSiapa yang Sedang Mencari Tempat untuk Acara Keluarga? Ini Dia 5 Tempat Wisata Bandung Untuk Family Gathering Ditemani Pemandangan yang Indah

4. Chery Omoda 5

Mobil Chery Omoda 5 kembali hadir di Indonesia setelah sempat berhenti memproduksi di Indonesia. Banyak yang mengatakan bahwa mobil ini akan menjadi saingan berat mobil-mobil di kelas SUV.

Di lihat dari segi harganya pun jauh lebih terjangkau di bandingkan kompetitornya. Mobil terbaru ini di bekali mesin, yaitu 1.5 L turbo dan 1.6 L turbo, serta di lengkapi fitur yang lengkap seperti EBD, BAS, Cruise Control, dll.

Untuk harga Chery Omoda 5 di banderol Rp330.000.000 juta.

5. Esemka Bima EV

Para pecinta otomotif mungkin ada beberapa yang sudah tahu mobil terbaru yaitu Esemka Bima EV. Ini merupakan Mobil listrik ini turut hadir di IIMS. PT Solo Manufaktur Kreasi, mobil produksi dalam negeri.

Spesifikasi yang dimiliki mobil ini di bekali dengan fitur-fitur canggih seperti AC, sistem pengereman ABS+ EBD, digital panel instrumen, dan Hill Start Assist Control. Mobil ini hadir dalam dua tipe, yaitu Esemka Bima EV Passenger Van dengan harga Rp540 juta.

Sedangkan Esemka Bima EV Cargo Van meiliki harga sedikit lebih murah, yaitu Rp530 juta.

***

0 Komentar