RADARCIREBON.TV – Memiliki mobil yang belum terlalu lama rilis, adalah kesempatan emas bagi kamu. Selain harga yang terjangkau, mobil kecil murah 2021 berikut bisa jadi referensi kamu!
Mobil kecil murah keluaran 2021 adalah pilihan yang tepat untuk dibeli tahun ini. Selain karna usianya yang masih muda, kesempatan untuk mendapatkan tarif murah menjadi andalan bagi banyak orang. Lalu, mobil-mobil apa sajakah itu?
Rekomendasi Mobil Kecil Murah 2021
1. Wuling E100
Mobil kecil murah pertama adalah mobil listrik yang terinspirasi dari Smart ForTwo Electric Drive. Desainnya yang mungil tentu sangat cocok di gunakan di jalanan yang macet seperti di kota-kota besar di Indonesia.
Baca Juga:5 Mobil Kecil untuk 5 Orang? Rekomendasi Berikut, Pasti Akan Masuk Daftar Keinginanmu Tahun Ini!Jangan Ngaku Kaya, Kalau Belum Punya Tas ‘Hermes’ 5 Rekomendasi Wajib Dibeli, Khusus Bagi Para Sultan! Bikrin Vs Kelly?
2. Tata Nano
Sebagai mobil kecil murah, Tata Nano memiliki desain yang minimalis dengan dimensi 3164 mm x 1750 mm x 1652 mm, lalu whellbase 2230 mm dengan ground clearance 180 mm.
3. Toyota Agya
Mobil kecil dengan kapasitas mesin 1.197 cc, dengan performa yang bertenaga mencapai 6000 rpm dan torsi 3600 rpm. Di klaim dengan produknya yang ramah lingkungan, untuk soal harganya kisaran Rp135-150 jutaan.
4. Daihatsu sigra
Daihatsu Sigra di bekali mesin berkapasitas 998 dan 1.197 cc. Kelebihan mobil kecil murah ini adalah harganya yang terjangkau serta dimensinya yang luas.
5. Suzuki Karimun Wagon
Mobil kecil murah ini, dapat di katakan sebagai LCGC terbaik yang paling murah. Kemudian, di bekali mesin berkapasitas 998 cc, dengan menghasilkan tenaga 68 ps pada 6.200 rpm.
6. Toyota Calya
Toyota Calya hadir di kelas mobil MPV, dengan banderol harga Rp100 jutaan. Tidak seperti saingannya Daihatsu Sigra, Toyota Calya di bekali satu jenis mesin yakni mesin berkapasitas 1.197cc.
7. Honda Brio
Kapasitas mesin mobil kecil murah ini adalah 1199 cc, dengan menghasilkan tenaga 89 hp dan torsi 110 Nm. Selain itu, Brio juga menawarkan banyak fitur unggulan dengan teknologi mumpuni.
8. Renault Kwid Climber
Bermodalkan mesin berkapasitas 999 cc, mobil kecil murah 2021 ini cocok untuk para milenial. Kemudian, untuk harga baru mobil ini cukup terjangkau hanya Rp100 jutaan.
Baca Juga:Kenapa Set Top Box Tidak Ada Sinyal? Yuk Cari Tahu! 5 Penyebab Ini, Pasti Salah Satunya Lagi Kamu AlamiWHOOSH! 3 City Car Brand Toyota Incaran Para Sosialita – Mobil Dengan Eksterior Paling Leluasa?!!
Itulah, informasi mengenai rekomendasi mobil kecil murah 2021. Semoga artikel ini membantumu!