Mamah Senang Kamu Auto di Sayang! Nih Cara Memasang Set Top Box ke TV Tabung yang Mudah dan Simple, No Ribet-ribet Club

Cara Memasang Set Top Box ke TV Tabung/Pasti Update
Cara Memasang Set Top Box ke TV Tabung/Pasti Update
0 Komentar

RADARCIREBON.TV – Perubahan teknologi memang memaksamu untuk mengikutinya juga seiring berjalannya waktu.

Tak terkecuali untuk perubahan pada televisi baik desain dan spesifikasinya maupun beberapa channel siarannya.

Semua mengalami perubahan yang pesat dan semakin canggih. Namun bagaimana jika TV mu masih tabung? Bisakah menonton siaran digital?

Baca Juga:Bawa Bestiemu Muncak Pakai Mobil yang Ada Sunroof 2022, Perjalanan Auto Seru, Happy dan Rame! Nih Rekomendasinya!COCOK UNTUK WANITA KARIR! Nih 3 Rekomendasi Mobil Kecil Murah 2022, Nomor 3 Paling Banyak di Cari Loh Gengs

Bisa dong, kan artikel ini akan memberimu cara memasang set top box ke TV tabung yang mudah dan juga simple.

Yups, cara yang satu ini tentunya pasti akan dapat memberimu kemudahan untuk menonton siaran digital.

Dengan beberapa cara yang simple, mamahmu bisa menonton sinetron kesayangannya mulai dari sekarang.

Dari pada kamu semakin penasaran dan bertanya-tanya, yuk langsung saja kita simak ulasan-ulasannya di bawah ini guys, cekidot!

Cara Memasang Set Top Box ke TV Tabung yang Mudah dan Simple

Ada dua cara untuk menonton TV digital: dengan TV digital dengan DVB-T2 atau dengan set-top box (STB) tambahan jika Anda menonton TV analog.

Decoder adalah alat untuk mengubah sinyal digital menjadi gambar dan suara yang dapat di lihat di televisi analog standar.

Dapat di gunakan pada televisi analog tabung dan layar datar. Paket kotak peralatan mencakup STB persegi panjang, remote control, kabel RCA untuk TV CRT, kabel HDMI untuk TV layar datar, dan kabel daya atau adaptor.

Baca Juga:YUK INTIP! Ini Dia Rekomendasi Hp Murah 2022 yang Punya Kualitas Spek Dewa, Budget Tipis Gak Bikin Kamu NangisSering Jadi Incaran Bapak-bapak, Nih Rekomendasi Mobil Tua Irit BBM dan Murah Perawatan! Harga Ramah Bikin Istri Gak Marah

Nah, televisi tabung menggunakan kabel cinch. Jangan gunakan kabel HDMI. Pelajari cara menyambungkan tuner ke TV CRT menggunakan kabel RCA.  

Berikut cara memasang set top box ke TV tabung di bawah ini :

  • Pastikan di daerah Anda sudah terdapat siaran TV Digital.
  • Gunakan antena UHF untuk outdoor maupun indoor.
  • Sambungkan STB ke TV dan antena dengan kabel RCA untuk TV tabung.
  • Pastikan kabel STB, Antena dan TV tersambung dengan baik.
  • Pastikan TV dalam kondisi menampilkan sumber AV, jika ada pilihan AV1 dan seterusnya, silakan sesuaikan sendiri.
  • Nyalakan STB kemudian masukkan kode pos. Isi sesuai dengan domisili rumah Anda.
  • Pilih Simpan dan proses selesai.
  • Masuk ke Menu kemudian pilih Setting.
  • Selanjutnya pilih Pencarian Saluran Secara Otomatis.
0 Komentar