Harga Mobil Smart Fortwo 2016 dan Spesifikasi yang Luar Biasa

asap debu jalan tidak mempengaruhi anda untuk jalan jalan,lebih hemat pakai smart fortwo china-dijamin ramah lingkungan
asap debu jalan tidak mempengaruhi anda untuk jalan jalan,lebih hemat pakai smart fortwo china-dijamin ramah lingkungan
0 Komentar

RADARCIREBON.TV – Teknologi terus berkembang dan memudahkan berbagai aspek dalam hidup dan berikut harga mobil smart Fortwo 2016.

Perkembangan teknologi pintar juga sudah merambah ke dunia otomotif dengan di hadirkannya mobil Smart.

Meski demikian, jangan salah mengira bahwa Smart di sini memiliki arti pintar.

Baca Juga:Keunggulan Toyota Mobil Kecil yang Belum Anda Tahu!Mobil Kecil Mewah, Udah Mewah Murah Lagi, Buruan Dibeli!

Ternyata, kata Smart ini adalah singkatan, lho!Huruf S pada Smart sebenarnya berasal dari kata Swatch.

Sebuah merek jam asal Swiss. M berasal dari kata Mercedes, sebuah merek mobil terkenal.

Terakhir adalah art yang berarti seni. Swatch merupakan perusahaan pertama yang berani memiliki ide mobil Smart.

Dan Mercedes adalah perusahaan mobil pertama yang berani mewujudkan konsep mobil Smart ini.

Maka, kemudian jadilah mobil Smart seperti yang Anda kenal saat ini. Mobil ini memiliki ciri khas berupa ukurannya yang mungil.

Karena itulah, kendaraan ini bisa menjadi pilihan tepat bagi Anda yang tinggal di kota dan bermasalah dengan padatnya jalanan setiap hari.

Namun, sebelum memutuskan membeli, ketahui dulu harga mobil Smart tahun 2022 berikut ini!

Baca Juga:Mobil Mini Harga Murah, Spesifikasi Canggih, Jarak Tempuh JauhNokia 5G Terbaru Merk G50 Harga Termurah, Spesifikasi Layar AMOLED hingga Android 13, Canggih!

Harga Mobil Smart Fortwo

Yang pertama adalah Smart Fortwo Prime, pertama kali di keluarkan tahun 2016. Kini sudah hadir model 2017 yang lebih baik dari versi sebelumnya.

Mobil ini hadir dengan desain yang lebih trendi dengan mengusung mesin 3 silinder berkapasitas 0.9 liter.

Kendaraan ini memiliki gigi manual dengan 5 percepatan yang mampu menghasilkan hingga 89 tenaga kuda.

Meski demikian, model otomatis dual-clutch juga masih ada dan di versi 2017 ini jelas lebih baik dari yang sebelumnya.

Selain itu, kendaraan ini juga jauh lebih nyaman dan lebih tenang dari sebelumnya. Harga mobil smart model ini adalah sekitar harga mobil smart Fortwo 2016 Rp427 jutaan.

Untuk harga tersebut, mobil ini sudah di lengkapi dengan berbagai fitur canggih dan nyaman. Beberapa di antaranya termasuk power door locks, power mirrors, power steering, dan lain-lain.

Hebatnya lagi, mobil ini juga sudah memiliki rain sensing wipers yang akan bergerak otomatis ketika merasakan hujan turun

Smart Brabus FortwoSesuai dengan namanya, mobil ini sudah menggunakan bodi kit, knalpot, pelek.

Dan berbagai bagian interior mobil yang menggunakan tuner Brabus dari Mercedes Benz.

Sama dengan model di atas, mobil ini juga hadir dengan mesin 3 silinder dengan kapasitas 898 cc.

Tarikannya mampu menghasilkan tenaga sampai 109 hp. Hebatnya lagi, kendaraan dengan dua pintu ini berhasil mencapai kecepatan dari 0 ke 100 km/jam dalam waktu 9,5 detik!

Mobil ini memiliki transmisi 6 percepatan dual-clutch yang terasa nyaman di operasikan.

Jok mobil model semi bucket juga terasa nyaman dan tidak akan membuat pengemudi terlalu bergeser saat bermanuver.

Setir yang responsif dan mobil yang lincah membuat mobil ini layak dilirik. Harga mobil smart model ini adalah sekitar Rp471 jutaan.

0 Komentar