RADARCIREBON.TV- Dunia teknologi terlebih dunia smartphone semakin berkembang. Salah satunya yaitu nokia, berikut ini harga Nokia 2660 Flip dan spesifikasi nya.
Nokia 2660 telah resmi di luncurkan oleh pemegang lisensi merek Nokia, HMD Global.
Ponsel ini di rancang dengan desain yang lebih praktis, dan mudah untuk di genggam. Nokia ini memiliki desain clamshell dan hadir dalam tiga pilihan warna yang berbeda.
Baca Juga:Camping dengan Suasana Berbeda di Wisata Ciwidey Valley yang Menyejukan Hati: Fasilitas dan HTMIni Dia Mobil Mini 250cc Cuman 20 Jutaan Aja Bisa Membawa Kamu Berpetualang!
Produk terbaru ini di tenagai oleh Unisoc T107 SoC dengan kapasitas RAM 48MB serta penyimpanan internal 128MB. Ponsel ini pun memiliki layar utama QVGA 2,8 inch, dukungan streaming FM nirkabel, serta kapasitas baterai 1.450mAh.
Untuk lebih jelas mengenai harga Nokia 2660 Flip dan spesifikasi berikut ulasannya.
Nokia 2660 Flip Spesifikasi
Nokia 2660 flip di bekali dengan dual-SIM (Nano) berjalan pada sistem operasi Series 30+ dan layar utama QVGA 2,8 inci. Ada juga layar luar QQVGA 1,77 inci.
Ponseil ini di tenagai dengan Unisoc T107 SoC, serta RAM 128MB dan ROM 48MB. Penyimpanan internal dapat di perluas hingga 32GBÂ .
Kualitas untuk kamer belakang 0,3 megapiksel dengan lampu flash LED. Di lengkapi juga dengan radio FM dengan dukungan untuk mode kabel dan nirkabel serta pemutar MP3.
Keunggulan yang lainnya yaitu Bluetooth v4.2, jack audio 3.5mm, dan port micro-USB dan juga untuk pilihan konektivitas lain yang tersedia di ponsel.
Nokia 2660 flip juga memiliki baterai 1.450mAh dan dapat memberikan waktu hingga 6,3 jam pada jaringan 4G atau waktu siaga hingga 20 hari dengan ukurannya 108x123x18,9mm dan berat 123 gram.
Baca Juga:Harga Selangit Bikin Kantong Menjerit- Berikut Daftar Harga Mobil Listrik di Indonesia: No 1 Bikin Geleng-Geleng KepalaSudah Dibekali DVD T-2 Berikut Ini Rekomendasi Android Tv Box Dvb T-2 Harga mulai Dari 1 Jutaan Aja!
Harga Nokia 2660 flip
Harga untuk Hp nokia ini jika di pasaran luar negeri seperti di Inggris sekitar EUR 64,99 atau sekitar Rp 900 ribuan dengan pilihan warna Hitam, Biru dan Merah.
Jika di Cina Hp ini di banderol dengna harga CNY 429 atau setara Rp 900 ribuan juga, sedangkan di Perancis ponsel ini di banderol dengan harga EUR 79,99 atau setara Rp 1,2 jutaan.
Demikianlah penjelasan mengenai harga Nokia 2660 Flip spesifikasi nya. Apakah kamu tertarik untuk membelinya?