RADARCIREBON.TV – Mobil Smart Fortwo mungkin masih terdengar asing bagi telinga orang awam. Namun bagi para pecinta otomotif, pastinya sudah kenal dengan mobil satu ini. Mobil ini merupakan mobil kecil asal Jerman. Penasaran dengan harga mobil Smart car keluaran 2019 yang satu ini? Selanjutnya, mari simak pembahasan lengkapnya di bawah ini!
Kemudian ciri khas mobil mini, jika dibawa bepergian sudah pasti akan menarik perhatian. Dilengkapi dengan mesin berkapasitas 999 cc 3 silinder, mobil ini mampu menghasilkan tenaga hingga 61 hp dengan torsi 88 Nm. Selain itu, desain lampu depan yang dibuat menyerupai bumerang sudah pasti akan menarik perhatian.
Mengingat mobil itu banyak jenisnya, berikut rincian harga mobil smart car keluaran 2019 dan tipenya:
Baca Juga:Selain Irit, City Car Murah Keluaran 2018 Ini Juga Murah Dalam Perawatannya !HAHH Kok Bisa?? Handphone Nokia Mirip Iphone 12?? INI BENERANN
Harga Smart Car Fortwo
- Smart Fortwo Prime – Rp 427 juta
- Smart Fortwo Perfect – Rp 439 juta
- Smart Brabus Fortwo- Rp 471 juta
- Smart Fortwo Exclusive – Rp 490 juta
- Smart Fortwo Tailor Made – Rp 510 juta
- Smart Fortwo Electric Drive – Rp 518 juta
- Smart Fortwo Passion – Rp 408 juta
- Smart Fortwo Standard – Rp 393 juta
Harga Smart Car Fortwo Cabrio
- Smart Fortwo Cabrio Standard – Rp 469 juta
- Smart Fortwo Cabrio Passion – Rp 476 juta
- Smart Fortwo Cabrio Prime – Rp 493 juta
- Smart Fortwo Cabrio Perfect – Rp 498 juta
- Smart Brabus Cabrio – RP 510 juta
- Smart Brabus Cabrio Exclusive – Rp 512 juta
- Smart Cabrio Tailor Made – Rp 530 juta
- Smart Fortwo Cabrio Electric – Rp 546 juta
Daftar Harga Smart Car Forfour
- Smart Forfour Standard – Rp 197 juta
- Smart Forfour Passion – Rp 232 juta
- Smart Forfour Prime – Rp 246 juta
- Smart Forfour Perfect – Rp 274 juta
- Smart Brabus Forfour – Rp 389 juta
- Smart Brabus Forfour Xclusive – Rp 404 juta
- Smart Forfour Electric – Rp 416 juta
Daftar Harga Smart Car Bekas
- Smart Passion 2010 – Rp 160 juta
- Smart Passion 2011 – Rp 170 juta
- Smart Passion 2021 – Rp 180 juta
- Smart Brabus 2010 – Rp 201 juta
- Smart Brabus 2011 – Rp 210 juta
- Smart Cabriolet 2011 – Rp 220 juta
Kemudian, itulah tadi demikian deretan harga mobil Smart car 2019. Semoga membantu!