Tanpa Ampun! City Car Mini Citroen Jadi Mobil Primadona Buat Keliling di Alun-alun

city car mini citroen
city car mini citroen/Citroen
0 Komentar

RADARCIREBON.TV – City car mini Citroen merupakan salah satu mobil mini listrik yang memiliki desain yang mewah. Banyak orang yang membicarakan mobil ini di kalangan pecinta otomotif. Penasaran dengan spesifikasi dan harganya?. Simak sampai habis!

Citroen AMI Buggy

Mobil listrik Citroen Ami Buggy merupakan city car termurah di kelasnya, tampilannya bagus dan kecil seperti city car masa depan.

Pabrikan mobil Prancis Citroen telah resmi meluncurkan mobil listrik Citroen Ami Buggy di Indonesia.

Baca Juga:Istri Tercinta Sumringah! Kamu Beli City Car Honda Brio MewahNokia Terbaru Mirip iPhone – Yuk Kenalan Dengan Nokia Edge 2022

Namun sayangnya mobil listrik ini hanya untuk dipamerkan dan diperkenalkan kepada masyarakat Indonesia, tidak dijual dalam jumlah banyak. 

Saat ini mobil listrik Citroen Ami Buggy hanya diproduksi 50 unit saja, dan salah satunya sudah dipamerkan di Indonesia beberapa waktu lalu.

Mobil listrik Citroen Ami Buggy adalah mobil listrik super langka, di Indonesia hanya ada satu unit saja.

“Citroen My Ami Buggy ini mobil yang benar-benar langka. Di dunia cuma ada 50 unit dan Indonesia cuma kebagian satu. Kami belum tahu, apakah satu unit ini akan kami jual atau tidak,” ujar Tan Kim Piauw selaku Advisory Board Indomobil Group.

Spesifikasi

Untuk mengenal lebih jauh dari city car mini ini, kamu harus tahu dengan spesifikasinya. Dimensi mobil listrik Citroen Ami Buggy ini hanya memiliki panjang 2.410 mm, lebar 1.390 mm, dan tinggi 1.525 mm.

Oleh karena itu, mobil ini kurang cocok untuk orang jangkung karena pasti terasa sempit saat mengendarai mobil listrik ini.

Selanjutnya fitur tambahan dari mobil listrik Citroen Ami Buggy tidak ada yang istimewa, mobil ini dilengkapi dashboard digital yang juga menggunakan layar kecil. Kemudian, Ada lubang di tengahnya untuk menaruh botol air. 

Baca Juga:Kuy Beli Ini Aja! Mobil Bekas City Car Murah Buat Jemput MamahYang Penting Punya! Inilah TV Digital Harga Dibawah 1 Juta

Mobil listrik Citroen Ami Buggy juga memiliki port USB untuk mengisi daya smartphone Anda. Tak hanya itu, Mobil listrik Citroen Ami Buggy menggunakan motor listrik 8 TK atau 6 KW untuk berjalan di dapurnya.

Dengan motor listrik tersebut, city car ini hanya mampu berakselerasi hingga 45 kilometer per jam. Kedudian, baterai mobil listrik ini hanya mampu menempuh jarak 70 kilometer dengan sekali pengisian penuh. 

Informasi harga dari mobil ini yakni hanya 100 jutaan saja. itulah informasi city car Citroen AMI Buggy untuk anda ketahui.

0 Komentar