RADARCIREBON.TV– Sudahkah Anda memiliki kasur yang nyaman dan sesuai dengan hunian? Jika Anda mempertimbangkan untuk membeli kasur dalam box, maka IN THE BOX bisa menjadi pilihan terbaik Anda. Rumah minimalis, townhouse, dan apartemen menjadi tren di kalangan milenial saat ini. Karena keterbatasan ruang, penghuni harus berpikir dua kali saat memilih furnitur. Sertakan kasur sebagai titik awal untuk kesejahteraan dan kenyamanan saat melakukan aktivitas.
Rekomendasi Kasur in The Box
1. In the Box Hybrid 15 90×200 cm
In the Box Hybrid 15 bisa menjadi pilihan jika Anda sedang mencari kasur busa dengan kualitas terbaik dan harga yang terjangkau. Kasur ini di buat dengan busa keras sedang dan kepadatan tinggi berkualitas tinggi, yang membuat kasur sulit diratakan dan cocok untuk semua orang. Lapisan covernya menggunakan bahan jacquard yang elegan dengan quilting supersoft membuat kasur In The Box Hybrid 15 ini terasa lembut dan tidak panas.
Harga Rp. 969.030 – Rp. 1.099.00
2. In the Box Hybrid 100×200 cm
In the Box Hybrid 100×200 cm mirip dengan kasur In the Box 15 namun tebalnya 20 cm. Busa yang di gunakan untuk pembuatan kasur ini adalah jenis busa premium yang mengikuti lekuk tubuh saat di gunakan dan tidak mudah kempes.Kasur ini memiliki tingkat kekerasan medium soft, cocok untuk Anda yang menginginkan kasur yang nyaman sekaligus bisa menyangga tubuh dengan optimal.
Harga Rp. 1.357.030 – Rp. 1.399.000
Baca Juga:Harga Handphone Oppo A5s Bekas dan Spesifikasi TerbaruWOW! Harga Motor Viar Roda tiga yang Berkualitas Terbaik
3. In the Box X Series 100×200 cm
In the Box X Series adalah kasur In the Box dengan tipe Spring bed yang menggunakan jenis per pocket spring yang bekerja secara individu. Jenis ini menekan guncangan kasur, memberikan dukungan optimal untuk tubuh, dan mencapai tidur yang lebih nyaman.Tingkat kekerasan kasur In the Box X Series ini adalah soft dengan ketebalan 27 cm, cocok untuk Anda yang menginginkan kasur empuk untuk tidur. Di lengkapi dengan plush top dengan lapisan busa lembut di atas matras untuk kenyamanan ekstra.
Harga RP. 1.842.030 – Rp. 1.899.00
4. In the Box Plus Series 120×200 cm
In the Box Plus Series bisa menjadi pilihan berikutnya jika Anda mencari kasur spring bed super nyaman dengan harga cukup terjangkau. Kasur ini menggunakan per jenis pocket spring yang mampu meminimalisir goncangan pada kasur serta menyangga tubuh dengan baik.Di tambah dengan Extra Cool Gel Memory Foam pada lapisan teratas kasur yang bisa menyerap beban tubuh dengan baik, yang di kombinasikan dengan Super Cool Fabric yang membuat kasur terasa lebih dingin serta bisa menyesuaikan dengan suhu tubuh ketika tidur, membuat kasur ini menjadi ekstra nyaman untuk Anda. Ketebalan kasur tipe ini adalah 28 cm, yang di lapisi cover kain quilting super soft yang lembut dan tidak panas.
Harga Rp. 2.559.200 – Rp. 3.199.000
5. In the Box Dash 100×200 cm
In the Box Dash adalah kasur orthopedic yang bagus untuk Anda yang memiliki masalah tulang belakang. Kasur ini mampu menyesuaikan bentuk tubuh dan memberi dukungan yang baik untuk bentuk tulang. Anda akan merasakan kenyamanan tidur dengan lapisan memory foam dan kain cold yang memberi rasa sejuk ke kulit Anda.Bagian tepian kasur In the Box Dash ini telah dilapisi box foam yang menambah kestabilan penyangga, sekaligus memberi permukaan yang lebih luas dan lebih nyaman untuk naik dan turun kasur. Kasur ini juga di lengkapi zipper untuk mempermudah Anda membersihkan cover kasurnya.
Harga Rp. 2.799.200-3.499.000
6. In the Box Space Jam A New Legacy 100×200
In the Box Space Jam A New Legacy berkolaborasi dengan Warner Bros, In the Box menyediakan kasur khusus untuk anak dengan desain yang unik dan di sukai anak-anak. Tidak hanya untuk memberikan kenyamanan dengan kain knitting quilting supersoft yang adem dan lembut, kasur ini juga di lengkapi dengan busa premium dengan kepadatan tinggi yang nyaman untuk menyangga tubuh anak-anak.
Harga Rp. 1.551.030-1.599.000
7. In the Box 101 90×200 cm
In the Box 101 terlihat unik dengan tampilan waterfall yang elegan, di buat tanpa adanya jahitan di tepi kasur. Untuk kasur jenis springbed ini menggunakan per jenis pocket spring yang mampu meminimalisir goncangan sehingga tidur bisa lebih nyaman nyenyak. Kasur ini memiliki ketebalan 24 cm dengan tingkat kekerasan medium soft yang cukup nyaman menopang tubuh Anda.
Harga Rp. 1.745.030-1.799.000
8. In the Box Organix Lite 100×200 cm
In the Box Organix Lite terbuat dari bahan natural yang di lapisi latex. Setiap lapisnya menggunakan bahan premium untuk membuat Anda mendapatkan tidur yang sangat nyaman dan berkualitas. In the Box Organix Lite ini menggunakan per pocket spring dan encasement foam untuk bisa menopang punggung dengan lebih mantap serta busa premium untuk menyangga tulang dengan baik. Komposisi memory foam yang di gunakan pada bagian kepala, badan dan kaki berbeda-beda untuk memberi dukungan yang sesuai dengan kebutuhan setiap bagian tubuh.
Harga Rp. 1.214.160 – Rp. 4.047.200
9. In the Box Flip Z
In the Box Flip Z adalah kasur lipar terbaru dari In the Box yang bisa Anda pilih jika Anda ingin mencari yang praktis, namun tetap terasa nyaman. Kasur ini memiliki ketebalan 12 cm dengan quilting super soft dan tidak mudah kotor. Kasur ini bisa dilipar menjadi 3 bagian serta mudah untuk Anda bawa-bawa dengan tas kasur yang telah di sediakan.
Harga Rp. 751.060 – Rp. 799.000
Baca Juga:Sugoi! Jenis City Car Terbaik dan Super Irit di IndonesiaAyo Ajak Kelarga Anda Berwisata Candi Cangkuang Garut
10. In the Box Alpha 90×200 cm
In the Bos Alpha adalah kasur spring bed dengan per bonnel memberikan pilihan kasur spring bed dengan harga terjangkau. Kasur ini memiliki ketebalan 21 cm dengan lapisan cover kain quilting yang super soft yang lembut dan sejuk di kulit untuk mmembuat tidur anda lebih nyaman.
Harga Rp. 969.030 – Rp. 999.000