Mobil Roda 3 Bensin Emang Ada? Ada Dong, Tak Hanya Bensin, Bahkan Mobil Ini Electric Loh, Jika Bensin Habis Bisa di Charger

Ilustrasi Mobil Roda 3 Bensin/Alibaba
Ilustrasi Mobil Roda 3 Bensin/Alibaba
0 Komentar

RADARCIREBON.TV – Jika kita mendengar kata mobil, pasti yang ada di benak kita adalah kendaraan beroda empat atau lebih dari empat.

Namun, apa jadinya bila ternyata mobil tersebut ternyata merupakan kendaraan beroda tiga dan berbahan bakar bensin juga listrik?

Eiitss jangan kaget dulu, ternyata ada loh mobil roda 3 bensin dan listrik alias hybrid ini, udah pada tahu belum gengs?

Baca Juga:Ingin Bahagiakan Ortu Dengan Membeli Mobil? Nih 5 Rekomendasi Harga Mobil City Car 2019, Harga Stabil Kualitas Tak LabilIniloh Keunggulan Dari Panasonic 32 Inch Smart TV yang Belum Banyak Orang Ketahui, Budget Tipis Gak Bikin Menangis

Jika kamu belum mengetahuinya, maka artikel ini akan menjelaskan mengenai mobil roda 3 bensin dan listrik ini kepadamu.

Namun, ternyata mobil roda 3 bensin dan listrik ini sangatlah praktis untuk kamu gunakan pada kegiatan sehari-hari loh.

Apalagi jika kamu ingin sat set sat set melibas kemacetan panjang di jalanan umum, bakal auto cepat nih gengs.

Untuk kamu yang penasaran akan harga dan spesifikasi dari mobil roda 3 bensin dan listrik ini, yuk kita scroll ke bawah untuk mengeceknya.

Spesifikasi dan Harga

Soal harga, mobil 250cc yang satu ini di jual seharga 18 crore rupee. Sedangkan model 150cc di jual Rp 11 juta.

Harganya akan berubah saat benar-benar meluncur nanti, sekitar Agustus 2017. Menarik karena motor ini di bekali beberapa fitur mewah.

Sebagai AC, bisa mundur dan membawa tiga penumpang. Perbedaan antara 150 dan 250 cm³ terletak pada perpindahan dan luas kabin.

Baca Juga:Gugup Mau Main ke Rumah Mertua? Bawa Aja Mobil City Car 2019, Nih 7 Pilihan Terbaiknya Untukmu, Harga Ekonomis Gak Bikin NangisTop 5 Smart TV 32 Inch Terbaik 2022 dan Harganya Terjangkau, Ternyata Ini Rahasianya Tetanggamu Beli TV Baru

Kendaraan yang bernama City Car ini dapat menampung 3 penumpang dengan nyaman. Fiturnya pun menarik, sepeti tak seperti sebuah sepeda motor.

Layaknya mobil pribadi, ia juga di lengkapi dengan pendingin udara alias AC, head unit LCD dan pastinya aman dari hujan dan terik matahari.

Dari keterangan yang di himpun, STNK dan BPKB sudah termasuk dalam paket pembeliannya. Besaran pajak kendaraan unik ini berada di kisaran Rp 500 ribu sampai Rp 700 ribu saja.

Berikut spesifikasi lengkapnya:

– Mesin 125 cc, transmisi matic

– Gigi mundur

– Kapasitas 3 Orang

– Pendingin Udara

– Jok Kulit kualitas terbaik

– Audio Mp3/USB

– LCD/kamera mundur/GPS

– Garansi 3 tahun dan Sperpart Tersedia

– Bahan bakar bensin

– Kecepatan maksimal 80 km/jam

0 Komentar