Sepeda Listrik Murah Meriah Buat Kamu Keliling Komplek

Sepeda Listrik Murah Meriah Buat Kamu Keliling Komplek
Sumber : Genio
0 Komentar

RADARCIREBON.TV – Sepeda listrik sangat populer di kalangan masyarakat Indonesia. Jika kamu berencana membelinya. Simak artikel ini sampai habis. Ada rekomendasi sepeda listrik murah muriah buat kamu. Bisa banget loh,,, keliling komplek.

 Genio Orby 1.0

E-bike atau sepeda listrik menjadi salah satu e-bike terbaik karena harganya hanya berkisar Rp 4,5 juta. Berkat kapasitas baterainya, Anda bisa bersepeda sejauh 40 kilometer.

Sepeda listrik ini juga dilengkapi speedometer digital dan memiliki kecepatan hingga 25 kilometer per jam serta kapasitas beban maksimal 100 kilogram. 

Baca Juga:Cape? Inilah Rekomendasi Hotel di Cisarua Yang Murah Buat Kamu IstirahatLelah? Letih? Tenang Ada Hotel Murah di Malang – Gak Bikin Dompet Jebol

Exotic X3 Groza

Kecepatannya mencapai 47 kilometer per jam dan dapat menempuh jarak yang cukup jauh.

Ada juga fungsi alarm, kunci motor dan pin kendaraan untuk memudahkan pencurian sepeda. Harga sepeda listrik ini sekitar Rp 4,1 juta. 

Goda Golden Lion 200

Goda Golden Lion 200 memiliki desain agak boxy yang sekilas mengingatkan pada motor listrik ECGO 2. Motor ini memiliki bobot maksimal 150 kg sehingga lebih cocok untuk perkotaan.

Motor listrik ini dilengkapi dengan dinamo 800 watt yang memungkinkannya mencapai kecepatan maksimum 55 km/jam. Sepeda motor listrik Golden Lion 200 memiliki jangkauan 55 km dan dapat ditingkatkan hingga 120 km berkat baterai cadangan.

Sebagai sumber tenaga, Lion 200 menggunakan baterai 60V/20Ah yang dilengkapi dengan garansi pabrik selama enam bulan. Sepeda motor elektrik ini juga dilengkapi dengan sistem alarm jarak jauh yang mengurangi resiko pencurian.

Goda Golden Lion 200 saat ini tersedia dalam warna putih, biru, merah, hijau dan kuning. Anda dapat menemukan dan membelinya di situs web resmi dan berbagai pameran. Harga motor listrik Goda Golden Lion 200 Rp 8,5 juta. 

Daftar Harga Sepeda Listrik

Berikut ini daftar sepeda listrik yang mendapatkan diskon di Transmart Kokas:

Baca Juga:Mau Nongkrong Dengan Keren? Inilah Daftar Harga Sepatu LevisMURAH BANGET! Harga Smart TV 24 inch Cocok Buat Nonton Berita

  1. Exotic HB 320 – dari Rp 3.450.000 menjadi Rp 2.760.000
  2. Exotic Ebike Cooltech SE – dari Rp 4.300.000 menjadi Rp 3.440.000
  3. Exotic Ebike Groza X6 – dari Rp 4.300.000 menjadi Rp 3.440.000
  4. Selis Kenari – dari Rp 5.950.000 menjadi Rp 4.760.000
  5. Genio Ebike Aturra CL – dari Rp 4.999.000 menjadi Rp 3.999.200

Itulah rekomendasi dan harga Sepeda Listrik Murah Meriah Buat Kamu Keliling Komplek.

Semoga bermanfaat 🙂

Writer : Muhammad Nauval

0 Komentar