Dengan Harga 2 Jutaan Aja Kamu Sudah Bisa Beli TV Android Sharp 32 Inch

harga tv android sharp
harga tv android sharp. Foto: Shopee
0 Komentar

RADARCIREBON.TV – Zaman sekarang begitu banyak sekali merk-merk TV yang dapat kamu temui di berbagai marketplace.

Dengan berbagai inch yang terpampang di toko elektronik, kamu akan bisa memilih-milih TV apa yang cocok untukmu.

Salah satunya adalah merk TV Andrioid Sharp 32 inch yang pas di simpan di rumahmu ini, harganya juga terjangkau loh.

Baca Juga:Punya Body Slim dan Mulus, Sony Xperia 5 Spesifikasi nya Bukan Kaleng-kalengKualitas Unggul Desain Mantul, Segini Harga Hp Sony Xperia 1 Sekarang

Karena dengan merogoh kocek sebesar Rp 2 jutaan saja, kamu sudah bisa membeli TV Android Sharp 32 inch ini.

Apabila kamu ingin menonton acara televisi ataupun film dengan kualitas gambar yang terlihat jelas dan mengesankan, mungkin TV LED bisa di jadikan pilihan tepat untuk kamu miliki. Oleh karena itu, seluruh produk Sharp telah melewati standar kualitas Jepang yang ketat.

Selain itu, televisi-televisi Sharp telah terbukti memiliki perlindungan yang aman dan ketahanan yang tinggi dalam berbagai kondisi. Kini, kamu bisa menikmati pengalaman menonton dengan TV yang telah di lengkapi Proteksi 7 Shields.

Sebab, LED TV mampu menghasilkan objek visual yang begitu tajam sehingga menjadikan pengguna dapat menikmati sajian gambar dengan hasil yang memuaskan. Bahkan, televisi LED sekarang ini telah di sematkan berbagai fitur-fitur canggih di dalamnya.

Fitur-fitur TV Android Sharp 32 Inch

  • Resolution 1366 x 768 px HD Ready
  • Sharp’s Android TV with Google Assistant
  • X2 Master Engine
  • Azan Reminder
  • Chromecast
  • Bluetooth Audio Out
  • Smart Device Control

Spesifikasi TV Android Sharp 32 Inch

  • Screen Size (Diagonal) 32″ (80 cm)
  • TV Receiving System (Digital) DVB-T2
  • TV Receiving System (Analogue) PAL-B/G, -D/K, -I, SECAM-B/G, -D/K, -K/K1
  • Antenna Booster
  • Output Power 7,5W x 2
  • Surround Original Surround
  • Decoder Dolby Audio
  • Platform Android 9.0
  • Browser
  • Youtube
  • Wallpaper Mode
  • Komponen : HDMI 3x, Video In 1, USB Movie 2x,, Ethernet LAN, Wireless LAN, Headphone
  • Bluetooth Remote . Joystick . Audio Out
  • Power Consumption 57 Watt
  • Dimension Without Stand 1122 x 666 x 74 mm
0 Komentar