RADARCIREBON.TV – Gengs, ingatkah kamu terhadap ponsel-ponsel jadul yang pernah hadir di kehidupanmu?
Kira-kira ada ponsel apa saja sih yang pernah kamu beli dan pakai sewaktu dulu? Apakah sampai sekarang masih ada?
Jika sampai sekarang posenl-ponsel jadul tersebut masih ada, maka kamu merupakan orang yang setia dan pengoleksi barang jadul.
Baca Juga:Sempat Viral, Ternyata Begini Loh Wujud iPhone16 Pro Max yang Sesungguhnya, Berikut Harga dan Spesifikasinya!Liburan Seru Tanpa Ragu! Yuk Datang ke 4 Wisata Wonogiri Ini, No 3 Berasa Vibesnya Berasa Balik ke Zaman Kerajaan Loh
Seperti salah satu ponsel Nokia dengan tipe 8250 Nokia ini. Ponsel Nokia memang sempat mengalami masa jayanya di tahun 2000-an.
Ponsel dengan tipe 8250 Nokia ini juga ada pada tahun 2000-an dan menjadi incara para konsumen Indonesia pada saat itu.
Selama masa kejayaannya, Nokia 8250 adalah salah satu ponsel paling ringkas dan paling ringan, dengan berat hanya sekitar 79 gram. Karena memiliki ukuran yang kecil, ponsel cocok di letakkan di kantong.
Namun, yang paling berkesan mungkin adalah lampu layar yang berwarna biru saat ponsel di nyalakan. Nokia 8250 adalah generasi penerus Nokia 8210. Seri 8250 dirilis tahun 2000 atau setahun setelah rilisnya Nokia 8210. Ponsel ini sedikit lebih berat dari pendahulunya yakni 81gram.
Selain itu, Nokia 8250 juga dibekali dengan kapasitas baterai yang lebih besar yaitu sebesar 830mAH. Sementara fitur lainnya nyaris sama dengan pendahulunya.
Spesifikasi Nokia 8250
DISPLAY | Type | Monochrome graphic |
---|
Size | |
Resolution | 84 x 48 pixels, 5 lines, 16:9 ratio |
| Blue backlightDynamic font sizeSoftkeyDownloadable profiles, screensavers |
FEATURES | Sensors | |
---|
Messaging | SMS, EMS |
Browser | |
Clock | Yes |
Alarm | Yes |
Games | 4 – Memory, Snake, Logic, Opposite |
Java | No |
| SMS chatPredictive text inputOver-the-air activation for sending/receiving phone numbersBusiness card sending/receivingOrganizer |