RADARCIREBON.TV – Lebaran hari raya merupakan suatu kegiatan yang di adakan satu tahun sekali. Uniknya dari hari lebaran ini ada pada jajanan kalengan yang di sandingkan pada hari lebaran.
Menyandingkan beraneka macam jajanan lebaran kepada para pendatang atau tamu ke masing-masing rumah sudah menjadi suatu keharusan yang dilakukan saat lebaran.
Namun, jajanan lebaran hanya bertahan 2 sampai 3 hari. Nah selebihnya di isi dengan jajanan lain atau jajanan pasar seperti, rengginang atau emping.
Baca Juga:Ini 4 Menu Andalan Kuliner Lebaran Khas Jogja yang Enak Banget!Resep Opor Ayam Tanpa Santan, Cocok Untuk yang Sedang Diet!
Berikut jajanan lebaran kalengan tipuan yang biasa kalian temukan di saat hari lebaran lewat.
Biskuit Khong Guan
Pertama, ada biskuit yang sering kalian temui hampir di setiap rumah. Biskuit dengan dua variasi ini sangat digemari berbagai kalangan.
Beraneka macam varian seperti, cokelat, biskuit krim, biskuit yang berbentuk bulat dan salah satu yang menjadi incaran yaitu wafer.
Monde Butter Cookies
Selanjutnya, di bandingkan dengan biskuit kaleng terkenal lainnya, Monde Butter Cookies ini kelasnya “lebih tinggi”.
Meski tidak memiliki bobot yang sama dengan yang lain, harganya lebih mahal. Terbukti bahwa ada beberapa bentuk biskuit dalam satu kaleng biskuit.
Ada pretzel yang berbentuk bulat, persegi, persegi dengan lubang di tengahnya, dan bulat. Mentega memiliki rasa yang sangat unik dan aroma yang menyenangkan. Dua rasa berbeda dengan gula di atasnya di sertakan dalam satu kaleng.
Lalu ada yang memiliki rasa susu yang bisa di kenali. Selain itu, kismis dan rasa kelapa yang khas di gabungkan.
Baca Juga:Simak Harga Hp Mirip iPhone 13 Dari Termurah Hingga Termahal!Sering Gagal Fokus! 3 Hp Ini Mirip Banget dengan iPhone Loh!
Ada beberapa variasi untuk kotak kue ini. Ada yang di kemas dalam kaleng besar, ada juga yang di kemas dalam variasi kecil dengan pembungkus yang terbuat dari aluminium foil.
Nissin Wafers
Di atas meja saat Lebaran tiba terdapat sebuah kaleng coklat dengan gambar seorang wanita sedang mengendarai sepeda.
Hanya ada satu variasi yaitu wafer coklat. Meski begitu, banyak orang juga menikmati makanan khusus ini. Kelezatan ini sangat di sukai banyak orang berkat wafernya yang renyah dan isian cokelat yang kaya dan manis.
Wafer Nissin kini menawarkan berbagai pilihan kemasan. Ada kaleng pipih dan kaleng tabung, keduanya sudah lama di gunakan.
Bagi yang menginginkannya, ada alternatif dengan pembungkus karton alumunium foil, namun kapasitasnya tentu lebih kecil dari pada kaleng.
Nah, itulah 3 contoh jajanan lebaran kalengan yang di dapati saat hari raya tiba namun di isi dengan jajanan lain di dalamnya yanng membuat kalian terkejut dan tersenyum heran.***