Resep Bumbu Semur Tahu ala Rumahan !!

Resep Bumbu Semur Tahu yang ingin di buat
Resep Bumbu Semur Tahu yang ingin di buat
0 Komentar

Hallo Apa kabar Sahabat Radar Semoga kalian sehat selalu kali ini Mimin Ingin berikan kalian

Resep Makanan Bumbu Semur Tahu yang enak buat makan Sahur Kalian mungkin makanan ini jadi Resep

Pas sahur nanti simak dulu yuk semoga bermanfaat !!

Tahu merupakan makanan yang banyak di gemari masyarakat kita. Terbuat dari kacang kedelai, tahu memiliki rasa yang enak dan mudah di olah menjadi berbagai masakan yang lebih lezat.

Baca Juga:Pantai Pulau Merah Penuh Keindahan !!Wisata Bandungan Semarang Paling Keren !!

Hidangan klasik berempah dengan bahan sederhana. Tahu dan telur masak bumbu semur, dengan potongan kentang. Hangat dan lezat, pas di sajikan bersama nasi hangat.

satu olahan tahu yang bisa Anda coba adalah semur tahu. Kuah kecokelatan dari kecap manis di campur dengan tahu memberikan rasa yang lezat. Belum lagi bumbu semur tahu yang menjadikan hidangan ini semakin menggugah selera.

Bumbu semur tahu ini bisa Anda buat dari rempah-rempah yang biasa Anda temui di dapur. Untuk cara membuat bumbu semur tahu juga tidak sulit. Anda juga menyiapkan bahan tambahan lain untuk di masukkan ke dalam semur tahu.

Berikut kami sajikan beberapa resep semur tahu  yang bisa Anda coba di rumah.

  • Semur Tahu Tauge

Bahan dan bumbu semur tahu:

  • tahu, potong kotak
  • 3 siung Bawang putih, iris kecil
  • 3 siung Bawang merah, iris kecil
  • 3 biji cabai rawit, iris kecil
  • daun bawang, iris kecil
  • tauge, cuci bersih
  • garam
  • gula
  • lada bubuk
  • kecap manis
  • 300 ml air matang

Cara membuat:

  1. Goreng tahu setengah matang, tiriskan.
  2. Tumis bawang merah dan bawang putih hingga matang.
  3. Tambahkan cabai rawit dan daun bawang. Aduk hingga matang.
  4. Masukkan air matang, tunggu hingga mendidih.
  5. Masukkan tahu dan tauge.
  6. Tambahkan garam, gula, lada bubuk, dan kecap manis.
  7. Aduk hingga matang.
  • Semur Tahu Kentang

Bahan:

  • tahu putih
  • 1 kentang
  • garam
  • penyedap rasa
  • kecap
  • kayu manis
  • pala secukupnya
  • 4 cengkeh
  • daun salam
  • serai
  • jahe (geprek)

Bumbu semur tahu :

  • 5 bawang merah
  • 2 bawang putih
  • 2 cabai merah
  • 2 kemiri
  • ketumbar secukupnya
  • merica secukupnya

Cara membuat:

Baca Juga:Daftar Harga Motor Yamaha Terbaru 2023Pengertian Yandex Browser Apk 2023

  1. Potong tahu bentuk segitiga. Potong kentang bentuk kotak.
  2. Goreng tahu.
  3. Tumis bumbu halus.
  4. Masukkan pala, kayu manis, cengkeh, jahe, serai, dan daun salam.
  5. Masukkan tahu. Tambahkan air secukupnya.
  6. Masukkan kentang.
  7. Tambahkan kecap, garam ,dan penyedap. Masak sampai matang.

nah itulah resep yang Mimin pengen kasih buat kalian semoga bermanfaat ya !!

0 Komentar