Bingung? Inilah Cara Menjual Uang Kuno 100 Rupiah

Bingung? Inilah Cara Menjual Uang Kuno 100 Rupiah
Sumber: tokopedia
0 Komentar

RADARCIREBON.TV – Jika kalian mempunyai uang kuno dan bingung mau jual kemana. Tenang guys, pada artikel ini akan di bahwa bagaimana cara menjual uang kono 100 rupiah.

Uang lama atau uang kuno yang sudah tidak bisa di gunakan lagi sebagai alat pembayaran ternyata bisa memiliki nilai pengembalian yang tinggi. Namun, ini hanya berlaku jika Anda menjual koleksi koin kuno langka Anda kepada kolektor. 

Berikut ini ada beberapa cara untuk menjual uang kuno 100 rupiah

Jual di dalam marketplace

Cara pertama ini memang sangat umum dan mudah sekali ya guys… Anda dapat menjual uang lama Anda dengan menjualnya di pasar online. Tempat ini bisa menjadi pilihan terbaik untuk menjual uang lama. Anda juga bisa menjangkau kolektor dari berbagai daerah di Indonesia. 

Baca Juga:Penasaran? Berapa Harga Uang Koin 25 Rupiah 1971?Bikin Ngiler! Ini Dia Skuter Listrik Harga 1 Jutaan

Jika kalian punya uang 100 rupiah dan berniat untuk menjualnya. Kalian bisa menjual di berbagai market place seperti Tokopedia, Shoope, Lazada dll. Misalnya di tokopedia. sebagai contohnya, kalian bisa membuat akun Tokopedia sebagai tempat untuk menjual uang kuno 100 rupiah tersebut.

Jika sudah membuat akun tokopedia, kalian bisa input deskripsinya, detail uangnya, kemudian jenis pembayarannya seperti apa dan mengupload foto bagian depan dan belakang.

Untuk memasang tarif harganya kalian bisa menyesuaikan yah… misalnya di Tokepedia berapa. Nah kalian bisa research atau bahkan menirunya. Kemudian bisa tambahkan promo supaya orang-orang bisa tertarik.

Tawarkan pada kolektor

Kolektor biasanya memiliki komunitas sendiri, Anda bisa menawarkannya langsung ke kolektor barang antik jika Anda memiliki koneksi dengan komunitas tersebut. Pastikan kondisi uang tersebut masih layak jual untuk mendapatkan harga yang tinggi. 

Selain kalian bisa menjualnya di market place online, bisa juga tawarkan kepada para kolektor uang kuno. Kalian bisa cari di Google Maps di wilayah anda kemudian ketik Kolektor uang kono atau tempat jual beli uang kuno terdekta. Setelah itu akan muncul beberapa pilihan berdasarkan jarak guys. Nah… kalian bisa kunjungi tempat tersebut dan tawarkan kepada kolektor uang tersebut.

Selain itu bisa juga tawarkan kepada toko penjual uang kuno atau bahkan di media sosial seperti Instagram atau Facebook.

Itulah cara menjual uang kuno 100 rupiah. Gimana tertarik untuk menjual uang kuno kalian?

0 Komentar