RADARCIREBON.TV- Merinding!! Potret Legendaris Bioskop Mulia Cikarang. Selain pergi berwisata kalian juga bisa mengisi akhir pekan dengan menonton.
di Cikarang ada bioskop yang sempat jadi kebanggaan warga sekitar bernama Mulia theater.
Bioskop merupakan salah satu tempat hiburan yang sangat di gemari dari dulu hingga sekarang di antaranya Kabupaten Bekasi Jawa Barat yang di sebut dengan “Bioskop Keagungan Cikarang” yang cukup bersejarah karena sudah ada sejak lama sehingga memuat ribuan macam rahasia.
Simak informasi terkini seputar bioskop mulia Cikarang selengkapnya untuk kalian.
Baca Juga:4 Pilihan Villa Semarang Wilayah Bandungan!Rekomendasi 5 Villa di Semarang Fasilitas Private Pool, Serasa Dunia Milik Berdua!
Lokasi teater Mulia
Bioskop ini terletak di Jl. Gatot Subroto berjarak sekitar 300 meter dari Teater Mini Cikarang. Bioskop ini memiliki dua hall atau teater dan dikenal sebagai bioskop yang cukup bagus yang harga tiketnya lebih mahal dari dua bioskop sebelumnya sebesar Rp.2000.
bisa di bayangkan tahun berdirinya bioskop ini jika di lihat dari harga tiketnya yang 2 ribu saja terbilang mahal.
Bioskop Mulia Cikarang, yang pernah menjadi bioskop paling populer di kalangan anak muda, telah menayangkan banyak film India, Barat, dan Indonesia.
Dari tahun 1980 hingga 1999 permintaan penonton, kemudian penjualan turun di tahun 2000-an karena pasar VCD dan DVD sudah banyak penjualannya. Pada tahun 2003, Bioskop Mulia Cikarang mulai bangkrut.
Bioskop ini memiliki tempat duduk, termasuk balkon, dan jam reguler. Berbeda dengan dua bioskop sebelumnya, Bioskop Pasar Cikarang dan Teater Mini Cikarang membuat penonton menunggu di depan bioskop sebelum film di mulai, sedangkan Teater Mulia membiarkan penonton menunggu di lobi bioskop.
Potret Perfileman Sekarang
sudah usang tak terbengkalai, teater Mulia kini di penuhi kisah mistis dan menyeramkan.
bahkan, ketika bioskop ini beroperasi saja sudah membawa aura tak enak bagi penontonnya.
Baca Juga:4 Villa Semarang Kota Dengan Pemandangan Menggoda!List 5 Villa di Sumedang Asri Terbaru!
menyadur dari situs www.situs.co.id yang mewawancarai petugas kebersihan di sana, Gunawan, banyak pengunjung yang merasakan kesurupan dan kegelisahan ketika berada di sini.
“Penonton yang ingin pipis di toilet sering mengalami wanita kesurupan. Namun, dengan cara yang aneh, arwah itu berbicara dan bertanya tentang alat rias yang di milikinya” ujarnya.
begitulah misteri dari bioskop kenamaan warga Cikarang yang kini menjadi bangunan usang.