CATET! Hotel Dekat Candi Gedong Songo Semarang, Harganya Masih Oke

CATET! Hotel Dekat Candi Gedong Songo Semarang, Harganya Masih Oke
hotel dekat candi gedong songo semarangb (Tiket.com)
0 Komentar

RADARCIREBON.TV – Mampir Semarang jangan lupa ke tempat wisata yang berada di kecamatan Bandungan ini yaitu Candi Gedong Songo dan juga menginap di hotel sekitarnya.

Di lansir dari Wikipedia, tempat wisata ini merupakan candi peninggalan budaya Hindu yang letaknya di lereng Gunung Unggaran.

Tempat wisata ini terasa cocok untuk yang ingin melakukan rekreasi sambil belajar.

Baca Juga:Jalan-Jalan Malam di Tempat Wisata Semarang Berikut, Jamin Asyik!Cari Penginapan dekat Masjid Agung Semarang Kisaran 100 ribuan? Berikut Rekomendasinya

Tidak hanya Candi Gedong Songo Semarang, berbagai tempat lainnya bisa kamu kunjungi; seperti Masjid Agung Semarang, Kota Lama, Simpang Lima, Taman Tabanas Bukit Gombel, dan masih banyak lagi tempat yang seru untuk di kunjungi.

Bagi yang sedang ingin berkunjung ke Candi Gedong Songo Semarang dan ingin mencari hotel di sekitarnya, berikut daftarnya.

Hotel dekat Candi Gedong Songo

Fasilitas yang di sediakan di sini yaitu di antaranya parkir, kolam renang, restoran, WiFi, resepsionis 24 jam, AC, fasilitas untuk rapat, dan masih banyak lagi.

Jika menginap di sini, kamu akan berdekatan dengan berbagai lokasi seperti Setiya Aji Flower Farm, Rumah Makan Rina Rini, Terminal Ambarawa, Rumah Sakit Ken Saras, Dusun Semilir dan lain-lain.

Lokasinya berada di Jalan Mayor Soeyoto Duren Bandungan dengan kisaran harga yang di banderol mulai dari Rp285 ribu per malam.

Lokasinya ada di Jalan Ampel Gading, Desa Kenteng, Kecamatan Bandungan, Semarang.

Berbagai fasilitas pun dapat di nikmati di sini yang di antaranya WiFi, resepsionis 24 jam, parkir, kolam renang, restoran, fasilitas untuk rapat, dan lain-lain.

Baca Juga:Mampir Sik ke Lumpia Semarang Iki, LurOrang Cirebon dan Sekitarnya, Cobain Yuk Bakso Beranak yang Maknyus Tenan

Tempat ini tidak hanya dekat dengan Candi Gedong Songo, namun juga dekat dengan Wisata Kuda Metro Stables, Istana Kuliner, Stasiun Jambu, Rumah Sakit Ken Saras, Dusun Semilir, dan berbagai tempat lainnya.

Penginapan ini di banderol dengan harga mulai dari Rp385 ribu per malam.

Lokasi penginapan ini berada di Jalan Mayor Soeyoto KM 7 Desa Pakopen, Bandungan, Semarang.

Hotel ini menyediakan fasilitas seperti WiFi, parkir, resepsionis 24 jam, shower, balkon, dan lain-lain.

Berdekatan dengan Candi Gedong Songo, hotel ini juga berdekatan dengan Joglo Agung Resto and Gallery, Setiya Aji Flower Farm, dan masih banyak tempat lainnya.

Untuk per malamnya, penginapan ini di banderol dengan harga Rp127 ribuan. ***

0 Komentar