RADARCIREBON.TV – Toyota di kabarkan telah meluncurkan All New Rush Cross 2023 untuk melawan Xpander Cross terbaru. Bagaimana bentuknya?
Untuk pertama kalinya Toyota merilis mobil dengan tema petualangan di pameran Los Angeles beberapa waktu lalu. Toyota di segmen crossover di nilai cocok bersaing dengan Mitsubishi Xpander Cross yang konsep dan ide utamanya adalah Adventure atau Vtec.
Mobil Rush Cross tampilannya hampir sama dengan Toyota RAV4, namun ukurannya sedikit lebih besar dan terlihat seperti gentleman berkarakter garang dengan gaya off-road ala Xpander Cross. Konsep crossover compact ini di dasarkan pada platform baru, ide orisinal ini hadir dengan ban yang lebih tebal dan ground clearance yang lebih tinggi.
Baca Juga:WOW! Batik Mega Mendung Cirebon Pernah Dipakai di Depan Presiden Amerika!!Merapat! Ini Dia Tempat Kulineran Yang Dekat Dengan Kawasan Batik Cirebon, Enak Jeh!
Wajah off-road lebih kuat karena terlihat cukup keren bersama dengan lampu LED. Mobil ini memiliki dimensi lebih panjang 230 mm dari versi sebelumnya. Mobil ini tersedia dalam dua tipe yakni varian G dan TRD Sportivo.
Selain itu, Rush Cross ini juga dibantu dengan sistem penggerak roda belakang yang di padukan dengan ground clearance tinggi 220mm, yang membuat mobil ini mengadopsi mesin twin baru VVTI Lion Air untuk menghasilkan tenaga yang cukup untuk sebuah kendaraan 7-seater.
Kemudian efisiensi bahan bakar dikatakan 10% lebih baik dari model sebelumnya. All-new Rush juga membantu dalam stabilisasi suspensi belakang, sehingga di klaim memiliki tingkat kebisingan yang lebih rendah dari pendahulunya.
Berbagai fitur canggih di pasang bertujuan untuk memastikan keamanan dan kenyamanan pengemudi. Toyota memasangkan beragam fitur keamanan dan keselamatan antara lain antilog breaking system killstar asiss vehicle stability control dan 6 kantung udara.
Secara eksternal, grilnya lebih tinggi dan ramping dengan aksen hitam dan krom serta lampu belakang yang menjadikannya kombinasi yang menarik. Speedometer yang di pasang di interior di lengkapi dengan fitur digital canggih yang menawarkan pengalaman berkendara yang lebih baik.
Selain itu, terdapat layar LCD di bagian tengah kabin yang dapat di hubungkan ke perangkat Android dan iOS. Kemudian di bagian dapur pacu, mobil tersebut di lengkapi dengan mesin yang bertenaga 1.496 cc, 2NR-VE, 4 Silinder 16 Katup DOHC serta Dual VVT-i. Dengan mesin tersebut, Rush 2023 mampu menghasilkan tenaga 104 Hp dalam 6000 Rpm, dan torsi hingga 13,9 Nm dalam 4200 Rpm.