Baru dari Toyota Agya 2023: Fitur Follow Me Home?

Instagram/@ToyotaID
Instagram/@ToyotaID
0 Komentar

Instagram/@ToyotaID
Baru dari Toyota Agya 2023: Fitur Follow Me Home?

RADARCIREBON.TV-  Baru dari Toyota Agya 2023 dengan bangga meluncurkan mobil  keluaran terbarunya di tahun ini. Resmi di  kenalkan ke publik pada Maret 2023 pada pameran Gaikindo Jakarta Auto Week. Dengan keluaran baru itu, Agya tampil dengan dua gaya baru, yaitu LCGC dan city car.

Dari luar toyota agya 2023 tersebut tampil lebih segar dan sporty, kabin di isi dengan beberapa bagian yang makin mantap dan meyakinkan. Terbagi menjadi dua varian, yaitu varian E dan G, harga yang ditawarkan begitu mencengangkan, yakni di bawah 200 jutaan. Sementara untuk agya sport pemasarannya melesat tajam dengan lebih dari Rp 200 juta rupiah.

Tidak hanya itu, untuk lebih menyakinkan konsumennya, kini  toyota agya 2023  dilengkapi dengan fitur follow Me Home. Apa itu fitur Follow Me Home? Demi meningkatkan keamanan saat berkendara di daerah yang minim cayaha, fitur tersebut adalah solusi tepat yang di tanam di mobil ini. Fitur ini dapat memnbantu memberikan penerangan tambahan ketika berkendara dan saat keluar dari jalan yang kurang penyinaran.

Baca Juga:Purwokerto Atau Banyumas? Cari Tahu Selengkapnya Di SiniZaman Sudah Now, Samsung Galaxy A03s Masih Wow

Mobil agya 2023 luar biasa

Lengkap! Pembaharuan lainnya yaitu hadirnya Smart Entry System, Wireless Charger, dan Audio Head Unit HVX 8” memberikan pengalaman baru ketika berlenggang di jalanan.

Untuk mobil anyar ini Toyota tidak main-main. Update ini diciptakan untuk membantu mobilitas orang-orang dan di fokuskan untuk memperkuat basic value sebuah segmen di model entry-nya.

Masih penasaran dengan hal baru dari Toyota Agya 2023? Unutk badan mobil sendiri Agya 2023 lebih tambun dan memanjang dengan berat sekitar 3.760 mm atau 100 mm lebih berat dari model sebelumnya. Namun, hal tersebut sepadan dengan space yang lebih lega dari Agya Generasi sebelumnya yaitu sekitar 70 mm.

Untuk kalian penyuka mobil dengan gaya yang lebih sporty, Agya juga menghadirkan varian Toyota Agya Gr Sport. Desain dalam dan luar di rancang modis dan gahar. Dengan dua pilihan mode berkendara, pengemudi dapat mengubah gaya berkendara sport atau eco. Untuk aktivitas yang sat set mobil ini cocok karena adanya exclusive GR Suspension.

Itulah fitur-fitur baru dan kenamaan yang di tawarkan mobil Toyota Agya 2023.

 

0 Komentar