Honda Beat 2023 Terbaru, Berikut Ini Spesifikasi dan Harganya
RADARCIREBON.TV – Bagi kalian yang ingin mencari motor terbaru, bersiap siaplah untuk menanti kehadiran Honda beat 2023 terbaru. Honda rencananya akan mengeluarkan Honda beat 2023 terbaru dengan tampilan terbaru berbeda dengan seri seri yang terdahulu.
Pertama kali keluar pada tahun 2028 silam, Honda beat terus melakukan beberapa inovasi dan perubahan agar tetap mampu bersaing. Jadi, kehadarin Honda beat 2023 terbaru akan memiliki banyak keunggulan.
Baca Juga:Mesin Besar dan Gahar, Sudah Saat Kalian Ganti Motor dengan Honda Beat 2023Honda Beat 150 CC, Intip Harga dan Spesifikasi dan akan Melucur Maret 2023
Motor ini nantinya akan memiliki beberapa tipe yakni yakni CBS, CBS-ISS, dan Deluxe. Honda beat 2023 terbaru juga akan memiliki beberapa pilihan dengan warna warna terbaik,seperti  warna Jazz Silver Black, Funk Red Black, Hard Rock Black, kemudian Techno Blue Black. untuk tipe CBS.
Kapasitas Minyak Pelumas: 0.65 Liter (Penggantian Periodik)
Kelistrikan
- Tipe Baterai Atau Aki: BeAT MF 12V-3Ah (Tipe CBS) MF 12V-5Ah (Tipe CBS-ISS)
- Sistem Pengapian: Full Transisterized, Baterai
- Tipe Busi: NGK MR9C-9N/DENSO U27EPR9-N9
Dimensi dan Berat
- Panjang X Lebar X Tinggi : 1.877 x 669 x 1.074 mm (BeAT)
- Tinggi Tempat Duduk : 740 mm
- Jarak Sumbu Roda : 1.256 mm
- Jarak Terendah Ke Tanah: 147 mm
- Curb Weight : 89 Kg
Kapasitas MesinÂ
- Tipe Mesin : 4 – Langkah, SOHC, eSP
- Volume Langkah : 150cc
- Sistem Suplai Bahan Bakar :Injeksi (PGM-FI)
- Diameter X Langkah : 47.0 x 63.1 mm
- Tipe Tranmisi : Otomatis, V-Matic
- Rasio Kompresi :10.0 : 1
- Daya Maksimum :6.6 kW (9.0 PS)/7.500 rpm
- Torsi Maksimum : 9.3 N.m (0.95 kgf.m)/ 5.500 rpm
- Tipe Starter : Elektrik dan Kick Starter
- Tipe Kopling : Otomatis, Sentrifugal, Tipe Kering
Rangka dan Kaki-Kaki
- Tipe Rangka : Tulang Punggung – eSAF (enhance Smart Architecture Frame)
- Tipe Suspensi Depan : Teleskopik
- Tipe Suspensi Belakang : Lengan Ayun dengan Peredam Kejut Tunggal
- Ukuran Ban Depan : 80/90 – 14 M/C – Tubeless
- Ukuran Ban Belakang : 90/90 – 14 M/C – Tubeless
- Rem Depan : Cakram Hidrolik dengan Piston Tunggal
- Rem Belakang : Tromol
- Sistem Pengereman : Combi Brake System
Dengan spesifikasi seperti yang telah dipaparkan, motor ini rencananya akan berada pada kisaran harga 16 juta hingga 21 juta. Namun harga tersebut tergantung dari daerah masing masing.