Kesultanan di Cirebon berbeda dengan paham kerajaan lainnya, yang memiliki dua fungsi. Yakni sebagai penataagama, dan penatanegara, yang bermakna salah satu pusat penyebaran agama dan pemerintahan atau tata kelola kerajaan.
https://youtube.com/watch?v=CGYXgzZKxdk