Akibat diterjang hujan pada Sabtu sore, kondisi jalan raya Munjul kecamatan Astanajapura kabupaten Cirebon rusak parah. Bagian aspal yang belum lama diperbaiki terkelupas akibat hempasan air. (Husen)
Akibat Diterjang Air Hujan, Aspal Jalan Munjul Yang Baru Diperbaiki Terkelupas

